Sinata.id
  • Indeks
  • Headline
  • News
    • Nasional
    • Regional
    • Dunia
    • Pematangsiantar
    • Simalungun
  • Trending
  • Bisnis
    • Investasi
    • Keuangan
  • Sports
    • Bola
      • Liga Champions
      • Liga Inggris
      • Liga Italia
      • Liga Spanyol
  • Teknologi
    • AI
    • Aplikasi
    • Gadget
    • Game
  • Rileks
    • Gaya Hidup
    • Kesehatan
    • Entertainment
      • Seleb
    • Kolom
      • Religi
  • Wisata
No Result
View All Result
Sinata.id
No Result
View All Result
Sinata.id
No Result
View All Result
  • INDEKS
  • Headline
  • News
  • Trending
  • Regional
  • Nasional
  • Bisnis
  • Sports
  • Entertainment
  • Teknologi
  • Wisata
  • Religi

Wali Kota Medan Gelontorkan Rp100 juta Hanya untuk Baris-berbaris?

Editor: Zainal Efendi
28 September 2025 | 03:28 WIB
Rubrik: Regional
wali kota medan tico tri putra bayu waas menggelontorlan rp100 juta untuk ajang lomba kreasi formasi pemuda 2025.

Wali Kota Medan Tico Tri Putra Bayu Waas menggelontorlan Rp100 juta untuk ajang Lomba Kreasi Formasi Pemuda 2025. (Ist)

Medan, Sinata.id – Seribu siswa dari 27 SMA, SMK, dan Madrasah Aliyah di Medan adu kreativitas pada Sabtu (27/9/2025). Mereka saling unjuk disiplin, kekompakan, dan kelihaian membentuk formasi. Semua demi satu tujuan, merebut Piala Wali Kota Medan dan hadiah total Rp100 juta, dalam lomba Kreasi Formasi (Kreafor) Pemuda tahun 2025.

Wali Kota Medan, Rico Tri Putra Bayu Waas, membuka hajatan ini.

Rico beralasan, momentum ini dianggap penting sebagai api baru yang harus menyulut semangat generasi muda.

“Pemuda Medan harus jadi generasi emas, sehat, cerdas, disiplin, dan penuh prestasi,” ujarnya.

Tak main-main, Rico mengingatkan bahwa sejarah bangsa selalu menulis nama pemuda di garis depan perubahan.

Karena itu, Pemko Medan, katanya, akan terus membuka ruang agar kreativitas, inovasi, dan jiwa kepemimpinan tumbuh sejak dini.

“Jangan biarkan kesempatan ini lewat begitu saja,” imbuh Rico di hadapan ribuan mata peserta yang menatap penuh antusias.

Lebih dari sekadar kompetisi, Kreafor diposisikan sebagai laboratorium mental.

Di balik gerakan barisan yang kaku tapi indah, tersimpan nilai sportivitas, keuletan, dan kerja sama.

“Bertandinglah dengan semangat, jaga sportivitas, dan tunjukkan karya terbaik,” tambanya.

Instruksi itu seolah menampar siapa pun yang hanya datang sekadar mengejar juara.

Di sinilah, kata Rico, anak-anak muda diuji untuk menjadi calon pemimpin masa depan.

Rico kembali menegaskan, Kreafor 2025 adalah bukti sahih Pemko Medan serius membangun karakter pemuda.

“Kemenangan bukan hanya soal piala, tapi tentang menempa diri jadi pribadi tangguh,” pesan Rico.

Cuma Sekadar Seremoni Belaka?

Sementara itu, Kadispora T. Chairuniza merinci tujuan kegiatan ini, yakni untuk melatih disiplin, membentuk mental baja, mengikat silaturahmi antar pelajar, hingga menyalakan kembali semangat kolektif yang mulai pudar.

Dari devile terbaik, formasi komedi, komandan pasukan, hingga kostum paling memukau, semua kategori diperebutkan.

Setiap peserta dipaksa keluar dari zona nyaman, menunjukkan sisi terbaik yang mereka miliki.

Kehadiran para pejabat pada acara ini, mulai dari Kadis Pendidikan Benny Sinomba Siregar, Kepala Kesbangpol Andy Mario, hingga unsur Muspika, membuat acara ini kental nuansa seremoni. (SN7)

Tags: Kreasi Formasi (Kreafor)Rico Tri Putra Bayu WaasWali Kota Medan

Berita Terkait

farhan ingatkan generasi muda di hari kesaktian pancasila agar terus menanamkan nilai kebangsaan dan tidak melupakan makna pancasila.
Regional

Hari Kesaktian Pancasila, Farhan Ingatkan Pemuda Jangan Lupakan Nilai Kebangsaan

Editor: Zainal Efendi
1 Oktober 2025 | 18:04 WIB

Sinata.id – Wali Kota Bandung Muhammad Farhan menegaskan pentingnya momen peringatan Hari Kesaktian Pancasila sebagai ajang memperbarui komitmen seluruh anak bangsa...

Baca SelengkapnyaDetails
wakil wali kota bandung pastikan langkah darurat perbaikan kirmir sungai cikapundung segera dilakukan paling lama 2 hari ke depan.
Regional

Kirmir Sungai Cikapundung Coplok, Erwin: Stop Mancing Saat Hujan Deras

Editor: Ariami Tambunan
1 Oktober 2025 | 17:56 WIB

Sinata.id – Warga sekitar Sungai Cikapundung lega setelah pemerintah kota turun langsung merespons keluhan soal kirmir coplok (runtuh). Respons cepat...

Baca SelengkapnyaDetails
upacara hari kesaktian pancasila 2025 di medan berlangsung syahdu di bawah hujan. rico tri putra bayu waas ajak asn sarapan bersama.
Regional

Perayaan Hari Kesaktian Pancasila di Medan Dibalut Rintik Hujan

Editor: Ariami Tambunan
1 Oktober 2025 | 17:43 WIB

Sinata.id - Rintik hujan menyelimuti halaman Balai Kota Medan Rabu pagi (1/10/2025). Namun, suasana khidmat tak sedikitpun berkurang ketika Wali...

Baca SelengkapnyaDetails
kebakaran hebat melanda asia mega mas, hanguskan 13 rumah di medan. wali kota rico waas hadir langsung menyerahkan bantuan.
Regional

13 Rumah di Medan Ludes Dilalap Api, Wali Kota Turun Tangan

Editor: Ariami Tambunan
1 Oktober 2025 | 17:32 WIB

Sinata.id - Tangis dan pelukan haru menyelimuti suasana ketika para korban kebakaran di kawasan Jalan Asia Mega Mas, Medan, dipertemukan...

Baca SelengkapnyaDetails
persiapan mtq ke-xx toba dimatangkan, 6 cabang diperlombakan. dok pemkab toba
Regional

200 Peserta Siap Berlaga di MTQ ke-XX di Toba, Digelar 9-11 Oktober Mendatang

Editor: Redaksi Sinata 2
1 Oktober 2025 | 16:11 WIB

Toba, Sinata.id - MTQ ke XX  tingkat Kabupaten Toba 2025 direncanakan digelar di Mesjid Nurul Iman, Desa Ligaliga Peatalun, Simarmar,...

Baca SelengkapnyaDetails

Berita Terbaru

Regional

Hari Kesaktian Pancasila, Farhan Ingatkan Pemuda Jangan Lupakan Nilai Kebangsaan

1 Oktober 2025 | 18:04 WIB
Regional

Kirmir Sungai Cikapundung Coplok, Erwin: Stop Mancing Saat Hujan Deras

1 Oktober 2025 | 17:56 WIB
Regional

Perayaan Hari Kesaktian Pancasila di Medan Dibalut Rintik Hujan

1 Oktober 2025 | 17:43 WIB
Regional

13 Rumah di Medan Ludes Dilalap Api, Wali Kota Turun Tangan

1 Oktober 2025 | 17:32 WIB
Dunia

Gempa di Filipina Tewaskan 69 Orang, Korban Luka Terus Bertambah

1 Oktober 2025 | 17:31 WIB
Gadget

Murah Meriah! Samsung Galaxy M07 Dibekali Spek Gahar dan Update 6 Tahun

1 Oktober 2025 | 17:22 WIB
Simalungun

Peringatan Kesaktian Pancasila di Simalungun, Generasi Muda Diajak Teladani Pahlawan

1 Oktober 2025 | 17:20 WIB
Dunia

Pemerintah AS Shutdown, Ini Artinya

1 Oktober 2025 | 16:35 WIB
Pematangsiantar

Dosen Diduga Lecehkan Mahasiswa, Universitas Nomensen Siantar Gelar Investigasi

1 Oktober 2025 | 16:30 WIB
Regional

200 Peserta Siap Berlaga di MTQ ke-XX di Toba, Digelar 9-11 Oktober Mendatang

1 Oktober 2025 | 16:11 WIB
Regional

Dari Medan untuk Washington: Kahiyang Ayu Perkenalkan Kekayaan Wastra ke Istri Dubes AS

1 Oktober 2025 | 16:01 WIB
Regional

Gubernur Bobby Larang Rumah Sakit di Sumut Tolak Pasien

1 Oktober 2025 | 15:53 WIB
  • Indeks
  • Pedoman
  • Privacy
  • Redaksi
  • ToS
  • News Map
  • Site Map
Seedbacklink

© 2025

logo sinata id new


PT. SINAR KEADILAN UTAMA (SINATA)
Jl. Merpati V No 2, Kelurahan Pesanggrahan, Kecamatan Pesanggrahan, Jakarta Selatan, DKI Jakarta, 12320.

ALAMAT REDAKSI
Jl. Pdt. Justin Sihombing No. 162, Kelurahan Siopat Suhu, Kecamatan Siantar Timur, Pematangsiantar, 21139, Sumatera Utara.

📧 redaksisinata @ gmail.com

No Result
View All Result
  • Indeks
  • Headline
  • News
    • Nasional
    • Regional
    • Dunia
    • Pematangsiantar
    • Simalungun
  • Trending
  • Bisnis
    • Investasi
    • Keuangan
  • Sports
    • Bola
      • Liga Champions
      • Liga Inggris
      • Liga Italia
      • Liga Spanyol
  • Teknologi
    • AI
    • Aplikasi
    • Gadget
    • Game
  • Rileks
    • Gaya Hidup
    • Kesehatan
    • Entertainment
      • Seleb
    • Kolom
      • Religi
  • Wisata

© 2025

logo sinata id new


PT. SINAR KEADILAN UTAMA (SINATA)
Jl. Merpati V No 2, Kelurahan Pesanggrahan, Kecamatan Pesanggrahan, Jakarta Selatan, DKI Jakarta, 12320.

ALAMAT REDAKSI
Jl. Pdt. Justin Sihombing No. 162, Kelurahan Siopat Suhu, Kecamatan Siantar Timur, Pematangsiantar, 21139, Sumatera Utara.

📧 redaksisinata @ gmail.com

Sinata.id