Sinata.id
  • Indeks
  • Headline
  • News
    • Nasional
    • Regional
    • Dunia
    • Pematangsiantar
    • Simalungun
  • Trending
  • Bisnis
    • Investasi
    • Keuangan
  • Sports
    • Bola
      • Liga Champions
      • Liga Inggris
      • Liga Italia
      • Liga Spanyol
  • Teknologi
    • AI
    • Aplikasi
    • Gadget
    • Game
  • Rileks
    • Gaya Hidup
    • Kesehatan
    • Entertainment
      • Seleb
    • Kolom
      • Religi
  • Wisata
No Result
View All Result
Sinata.id
No Result
View All Result
Sinata.id
No Result
View All Result
  • INDEKS
  • Headline
  • News
  • Trending
  • Regional
  • Nasional
  • Bisnis
  • Sports
  • Entertainment
  • Teknologi
  • Wisata
  • Religi

Dosen Diduga Lecehkan Mahasiswa, Universitas Nomensen Siantar Gelar Investigasi

Editor: RP
1 Oktober 2025 | 16:30 WIB
Rubrik: Pematangsiantar
dosen diduga lecehkan mahasiswa, universitas nomensen siantar gelar investigasi

Pematangsiantar, Sinata.id – CP, mahasiswi Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar (UHKBPNP), juga sering disebut Universitas Nomensen Siantar, keluhkan peristiwa yang diduga dialaminya di media sosial (medsos).

Di medsos Instagram (IG), CP menyebut dirinya korban pelecehan verbal dari dosen-nya. Dampak dari peristiwa itu, CP merasa tidak nyaman, serta terganggu saat beraktivitas di kampus.

Terkait keluhan itu, Wakil Rektor II UHKBPNP Hendra Simanjuntak mengatakan, bahwa pihak kampus telah membentuk tim investigasi atau tim pencari fakta, guna melakukan penyelidikan. Penelusuran pun sedang berproses

Tim Investigasi itu terdiri dari Hendra Simanjuntak (Wakil Rektor II), Harry Simanjuntak (Kabiro SDM UHKBPNP) dan Welly Togatorop seorang ahli hukum.

“Tim pencari fakta sedang dalam proses membuat laporan akhir. Setelah beberapa yang kita panggil, semua sudah memenuhi panggilan,” ucap Hendra Simanjuntak melalui pesan Whatsapp (WA), Rabu 2 Oktober 2025.

Katanya, dalam penelusuran, sudah 6 orang yang diperiksa Tim Investigasi yang dibentuk UHKBPNP. Diantaranya terdiri dari 4 dosen dan 2 mahasiswa.

“Kalau tindakan ke dosen, yang pasti ada pelanggaran dengan sanksi yg akan ditetapkan. Mengenai sanksi tunggu keluar surat dari rektor ya,” sebut Hendra.

Informasi yang dihimpun, dosen yang diduga melakukan perbuatan pelecehan verbal terhadap CP adalah SS.

Melalui postingannya di IG, CP menyebut, urusan akademiknya dipersulit, serta dosen yang ia maksud menawarkan untuk menjalin hubungan spesial yang pada hubungan intim, pada 11 Januari 2025 yang lalu di kantin kampus.

Tawaran itu membuat CP merasa tidak nyaman secara psikis, serta tidak nyaman saat beraktivitas di kampus. (SN14).

Berita Terkait

plt kadis sosial p3a risbon sinaga
Pematangsiantar

Plt Kadis Sosial P3A Siantar Komplain, ODGJ Juga Tugas Dinkes dan Sat Pol PP

Editor: RP
1 Oktober 2025 | 13:18 WIB

Pematangsiantar, Sinata.id – Plt Kadis Sosial Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Sosial P3A), Kota Pematangsiantar, Drs Risbon Sinaga MM uruskan...

Baca SelengkapnyaDetails
sekda junaedi sitanggang irup hari kesaktian pancasila. (foto: ist)
Pematangsiantar

Meski Hujan Turun, Pemko Siantar Tetap Gelar Upacara Hari Kesaktian Pancasila

Editor: RP
1 Oktober 2025 | 13:02 WIB

Pematangsiantar, Sinata.id - Di tengah guyuran hujan, upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2025 di Kota Pematangsiantar tetap berlangsung di...

Baca SelengkapnyaDetails
massa pedagang dan mahasiswa saat terlibat aksi saling dorong dengan aparatur
Pematangsiantar

Relokasi Pedagang Pasar Horas Ricuh, Sekda Ditolak, Mahasiswa Ditarik dan Dijambak

Editor: RP
1 Oktober 2025 | 09:08 WIB

Pematangsiantar, Sinata.id – Relokasi pedagang Gedung IV Pasar Horas, Selasa malam 30 September 2025, ricuh. Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Pematangsiantar...

Baca SelengkapnyaDetails
toko sinar harapan jaya jalan gereja diharuskan kembalikan fungsi fasum
Pematangsiantar

Toko Sinar Harapan Jaya Jalan Gereja Diharuskan Kembalikan Fungsi Fasum

Editor: RP
30 September 2025 | 23:03 WIB

Pematangsiantar, Sinata.id - Pemko Pematangsiantar mengharuskan pemilik Toko Sinar Harapan Jaya (SHJ) mengembalikan fungsi fasilitas umum (fasum) seperti semula, bila...

Baca SelengkapnyaDetails
jek arinto damanik. (foto ist)
Pematangsiantar

“Anak Siantar” Meninggal di Maluku Pasca Ditelantarkan Majikan Ketika Sakit

Editor: RP
30 September 2025 | 21:28 WIB

Pematangsiantar, Sinata.id - Jek Damanik, "anak Siantar" (warga Kota Pematangsiantar) meninggal di RSUD Cendrawasih, Kabupaten Kepulauan Aru, Maluku, Selasa 30...

Baca SelengkapnyaDetails
  • Indeks
  • Pedoman
  • Privacy
  • Redaksi
  • ToS
  • News Map
  • Site Map
Seedbacklink

© 2025

logo sinata id new


PT. SINAR KEADILAN UTAMA (SINATA)
Jl. Merpati V No 2, Kelurahan Pesanggrahan, Kecamatan Pesanggrahan, Jakarta Selatan, DKI Jakarta, 12320.

ALAMAT REDAKSI
Jl. Pdt. Justin Sihombing No. 162, Kelurahan Siopat Suhu, Kecamatan Siantar Timur, Pematangsiantar, 21139, Sumatera Utara.

📧 redaksisinata @ gmail.com

No Result
View All Result
  • Indeks
  • Headline
  • News
    • Nasional
    • Regional
    • Dunia
    • Pematangsiantar
    • Simalungun
  • Trending
  • Bisnis
    • Investasi
    • Keuangan
  • Sports
    • Bola
      • Liga Champions
      • Liga Inggris
      • Liga Italia
      • Liga Spanyol
  • Teknologi
    • AI
    • Aplikasi
    • Gadget
    • Game
  • Rileks
    • Gaya Hidup
    • Kesehatan
    • Entertainment
      • Seleb
    • Kolom
      • Religi
  • Wisata

© 2025

logo sinata id new


PT. SINAR KEADILAN UTAMA (SINATA)
Jl. Merpati V No 2, Kelurahan Pesanggrahan, Kecamatan Pesanggrahan, Jakarta Selatan, DKI Jakarta, 12320.

ALAMAT REDAKSI
Jl. Pdt. Justin Sihombing No. 162, Kelurahan Siopat Suhu, Kecamatan Siantar Timur, Pematangsiantar, 21139, Sumatera Utara.

📧 redaksisinata @ gmail.com

Sinata.id