Sinata.id
  • Indeks
  • Headline
  • News
    • Nasional
    • Regional
    • Dunia
    • Pematangsiantar
    • Simalungun
  • Trending
  • Bisnis
    • Investasi
    • Keuangan
  • Sports
    • Bola
      • Liga Champions
      • Liga Inggris
      • Liga Italia
      • Liga Spanyol
  • Teknologi
    • AI
    • Aplikasi
    • Gadget
    • Game
  • Rileks
    • Gaya Hidup
    • Kesehatan
    • Entertainment
      • Seleb
    • Kolom
      • Religi
  • Wisata
No Result
View All Result
Sinata.id
No Result
View All Result
Sinata.id
No Result
View All Result
  • INDEKS
  • Headline
  • News
  • Trending
  • Regional
  • Nasional
  • Bisnis
  • Sports
  • Entertainment
  • Teknologi
  • Wisata
  • Religi

Sekda Siantar Lantik Pejabat Eselon 3-4, Ada yang Non Job dan Demosi

Editor: Gunawan Purba
3 Oktober 2025 | 22:12 WIB
Rubrik: Pematangsiantar
sekda lantik pejabat di lingkungan pemko pematangsiantar

Sekda lantik pejabat di lingkungan Pemko Pematangsiantar

ADVERTISEMENT

Pematangsiantar, Sinata.id – Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Pematangsiantar lantik 50 pejabat eselon 3 dan 4 di lingkungan Pemko Pematangsiantar, Jumat 3 Oktober 2025 di Gedung Serba Guna.

Pasca pelantikan terungkap, ada Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang dicopot (dinonjobkan) dari jabatannya. Serta tidak sedikit pejabat yang terkena demosi (penurunan jabatan).

Adapun PNS yang dinonjobkan itu adalah Simon Tarigan. Sebelum pelantikan Jumat sore, 3 Oktober 2025, Simon masih menduduki jabatan Sekretaris Dinas Pendidikan.

Pada pelantikan Jumat sore, Simon tidak turut dilantik. Dan, sesuai daftar nama pejabat yang akan dilantik, tidak tertera nama Simon Tarigan. Sedangkan pada pelantikan, Risbon Sinaga dilantik sebagai Sekretaris Dinas Pendidikan.

Sementara, pejabat yang terkena demosi dari jabatan eselon 3a ke eselon 3b, seperti Prasiju Minly Harahap yang sebelumnya menduduki jabatan eselon 3a, Sekretaris Badan Pengelola Keuangan dan Pendapatan Daerah (BPKPD), dilantik (demosi) menjadi Kepala Bidang (Kabid) Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan pada Dinas Lingkungan Hidup, jabatan eselon 3b.

Kemudian, Syahrul Ramadhan Pane yang sebelumnya Camat Siantar Sitalasari (eselon 3a) dilantik (demosi) menjadi Kabid Tanaman Pangan Holtikultura dan Perkebunan pada Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (eselon 3b).

Turut juga didemosi, Irfan SE MSi yang sebelumnya merupakan Sekretaris Dinas Pariwisata, dilantik menjadi Kabid Pencegahan dan Kesiapsiagaan pada BPBD.

Juga terkena demosi Jaya Kesuma SH, yang sebelumnya menjabat Sekretaris Camat (Sekcam) Siantar Sitalasari, dilantik menjadi Kepala Seksi (Kasi) Pemerintahan dan Ketertiban Umum Kelurahan Teladan.

Terkait adanya PNS yang dinonjobkan, serta ada yang kena demosi, Sekda Kota Pematangsiantar tidak berkenan menjawab. Junaedi meminta Sinata.id untuk konfirmasi ke Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan SDM (BKPSDM).

Sedangkan Kepala BKPSDM Timbul Simanjuntak tidak dapat dihubungi. Konfirmasi melalui pesan Whatsapp (WA), hingga berita ini dirilis, masih centang satu. (*)

Berita Terkait

rumah baca pelita bangsa akan menggelar pentas seni
Pematangsiantar

Pentas Seni Rumah Baca Pelita Bangsa Jadi Ajang Pelestarian Budaya

Editor: Tumpal Pandapotan
19 November 2025 | 21:41 WIB

Simalungun, Sinata.id - Rumah Baca Pelita Bangsa akan menggelar pentas seni bertemakan tentang kearifan lokal, yang akan berlangsung pada Minggu...

Baca SelengkapnyaDetails
20 pejabat eselon 2 dan 1 pejabat fungsional dilantik sekda kota pematangsiantar junaedi antonius sitanggang di gedung serba guna pemko pematangsiantar, rabu 19 nopember 2025.
Pematangsiantar

Berbusana Adat Simalungun, 20 Pejabat Eselon 2 Dilantik Sekda Siantar

Editor: Gunawan Purba
19 November 2025 | 21:29 WIB

Pematangsiantar, Sinata.id - 20 pejabat eselon 2 dan 1 pejabat fungsional dilantik Sekda Kota Pematangsiantar Junaedi Antonius Sitanggang di Gedung...

Baca SelengkapnyaDetails
pasca dana transfer keuangan daerah (tkd) dipangkas rp190 miliar, besok, kamis 20 nopember 2025, dprd dan pemko pematangsiantar mulai pembahasan rancangan anggaran pendapatan dan belanja daerah (rapbd) kota pematangsiantar tahun 2026.
Pematangsiantar

Besok DPRD dan Pemko Siantar Mulai Pembahasan RAPBD 2026

Editor: Gunawan Purba
19 November 2025 | 19:10 WIB

Pematangsiantar, Sinata.id - Pasca dana transfer keuangan daerah (TKD) dipangkas Rp190 miliar, besok, Kamis 20 Nopember 2025, DPRD dan Pemko...

Baca SelengkapnyaDetails
wali kota pematangsiantar melalui sekda kota pematangsiantar junaedi antonius sitanggang lantik 20 pejabat eselon 2 di gedung serba guna pemko pematangsiantar.
Pematangsiantar

Ini Daftar 20 Pejabat Eselon 2 di Lingkungan Pemko Pematangsiantar yang Baru Dilantik

Editor: Gunawan Purba
19 November 2025 | 17:19 WIB

Pematangsiantar, Sinata.id - Setelah job fit dilakukan, Wali Kota Pematangsiantar mutasi sejumlah jabatan eselon 2 di lingkungan Pemko Pematangsiantar. Baik...

Baca SelengkapnyaDetails
pemko pematangsiantar adakan job fair 2025
Pematangsiantar

Pemko Siantar Klaim Tingkat Pengangguran Turun dari 11,6 % ke 8 Persen

Editor: Tumpal Pandapotan
19 November 2025 | 15:35 WIB

Pematangsiantar, Sinata.id - Pemko Pematangsiantar mengadakan Job Fair 2025 sebagai upaya menekan angka pengangguran yang saat ini berada di kisaran...

Baca SelengkapnyaDetails

Berita Terbaru

Regional

Kesepakatan Damai Konflik Warga Parbuluan VI Dihadiri Unsur Forkopimda Dairi

20 November 2025 | 00:13 WIB
Pematangsiantar

Pentas Seni Rumah Baca Pelita Bangsa Jadi Ajang Pelestarian Budaya

19 November 2025 | 21:41 WIB
Pematangsiantar

Berbusana Adat Simalungun, 20 Pejabat Eselon 2 Dilantik Sekda Siantar

19 November 2025 | 21:29 WIB
Nasional

Mega Tunjuk Rapidin Kembali Pimpin PDIP Sumut 2025-2030

19 November 2025 | 20:11 WIB
Nasional

Jembatan Kabanaran Diresmikan, Buka Akses Baru dan Pacu Ekonomi Selatan Jawa

19 November 2025 | 19:47 WIB
Regional

Semeru Meletus Dahsyat, Awan Panas Meluncur 7 Km, Status Naik Jadi Level IV Awas

19 November 2025 | 19:37 WIB
Nasional

UNJ Kian Diperhitungkan Dunia, Melesat di QS Sustainability 2026

19 November 2025 | 19:26 WIB
Nasional

Kemenag Siapkan Direktorat Jenderal Pesantren untuk Perkuat Mutu Pendidikan Islam

19 November 2025 | 19:18 WIB
Pematangsiantar

Besok DPRD dan Pemko Siantar Mulai Pembahasan RAPBD 2026

19 November 2025 | 19:10 WIB
Keuangan

Bank Indonesia Tahan Suku Bunga di 4,75 Persen

19 November 2025 | 19:10 WIB
News

Aktivitas Terakhir Dwinanda Dosen Untag Ditemukan Tewas hingga Menyeret Nama AKBP Basuki

19 November 2025 | 18:53 WIB
Sosok

Prabowo Subianto Kukuhkan Tuan Rondahaim Saragih sebagai Pahlawan Nasional

19 November 2025 | 18:31 WIB
  • Indeks
  • Pedoman
  • Privacy
  • Redaksi
  • ToS
  • News Map
  • Site Map
Seedbacklink

© 2025

logo sinata id new


PT. SINAR KEADILAN UTAMA (SINATA)
Jl. Merpati V No 2, Kelurahan Pesanggrahan, Kecamatan Pesanggrahan, Jakarta Selatan, DKI Jakarta, 12320.

ALAMAT REDAKSI
Jl. Pdt. Justin Sihombing No. 162, Kelurahan Siopat Suhu, Kecamatan Siantar Timur, Pematangsiantar, 21139, Sumatera Utara.

📧 redaksisinata @ gmail.com

No Result
View All Result
  • Indeks
  • Headline
  • News
    • Nasional
    • Regional
    • Dunia
    • Pematangsiantar
    • Simalungun
  • Trending
  • Bisnis
    • Investasi
    • Keuangan
  • Sports
    • Bola
      • Liga Champions
      • Liga Inggris
      • Liga Italia
      • Liga Spanyol
  • Teknologi
    • AI
    • Aplikasi
    • Gadget
    • Game
  • Rileks
    • Gaya Hidup
    • Kesehatan
    • Entertainment
      • Seleb
    • Kolom
      • Religi
  • Wisata

© 2025

logo sinata id new


PT. SINAR KEADILAN UTAMA (SINATA)
Jl. Merpati V No 2, Kelurahan Pesanggrahan, Kecamatan Pesanggrahan, Jakarta Selatan, DKI Jakarta, 12320.

ALAMAT REDAKSI
Jl. Pdt. Justin Sihombing No. 162, Kelurahan Siopat Suhu, Kecamatan Siantar Timur, Pematangsiantar, 21139, Sumatera Utara.

📧 redaksisinata @ gmail.com