Sinata.id
  • Indeks
  • News
    • Nasional
    • Nusantara
    • Pematangsiantar
    • Simalungun
  • Trending
  • Bisnis
    • Investasi
    • Keuangan
  • Sports
    • Bola
  • Teknologi
    • AI
    • Aplikasi
    • Gadget
    • Game
  • Otomotif
  • Wisata
  • Entertainment
    • Seleb
No Result
View All Result
Sinata.id
No Result
View All Result
Sinata.id
No Result
View All Result
  • BERITA TERKINI
  • News
  • Trending
  • Nusantara
  • Nasional
  • Bisnis
  • Sports
  • Entertainment
  • Teknologi
  • Wisata
Aksi unjuk rasa (demo) yang sering dilakukan buruh saat memperingati Hari Buruh se-Dunia, tidak ada terlihat di Kota Pematangsiantar.

Aksi unjuk rasa (demo) yang sering dilakukan buruh saat memperingati Hari Buruh se-Dunia, tidak ada terlihat di Kota Pematangsiantar.

Tanpa Unjuk Rasa, Hari Buruh di Siantar Berlangsung “Adem”

Redaksi Sinata.id Editor: Redaksi Sinata.id
1 Mei 2025 | 16:55 WIB
Rubrik: Pematangsiantar

Pematangsiantar, Sinata.id – Aksi unjuk rasa (demo) yang sering dilakukan buruh saat memperingati Hari Buruh se-Dunia, tidak ada terlihat di Kota Pematangsiantar. Peringatan pun berlangsung “adem”.

Hari Buruh di Siantar

Peringatan Hari Buruh kali ini, Kamis 1 Mei 2025, oleh Aliansi Serikat Buruh/Pekerja se-Kota Pematangsiantar dipusatkan di Lapangan Haji Adam Malik, setelah melakukan pawai, melintasi inti kota.

Persisnya, pawai buruh dimulai dari Lapangan Haji Adam Malik, lalu melintasi Jalan Merdeka, Jalan Bandung, Jalan Sutomo dan kembali ke Lapangan Haji Adam Malik.

Peringatan sekaligus perayaan May Day di Lapangan Haji Adam Malik dihadiri Staf Ahli Wali Kota Happy Oikumene Daely, Kapolres Pematangsiantar AKBP Sah Udur Sitinjak, Kadisnaker Pematangsiantar Robert Sitanggang SSTP, Anggota DPRD Pematangsiantar Alponso Sinaga dan lainnya.

Aktivis buruh, Atisokhi Waruwu mengatakan, Aliansi Serikat Buruh/Pekerja menyampaikan 5 tuntutan buruh terhadap Pemerintah Kota (Pemko) Pematangsiantar.

Atisokhi Waruwu sebagai perwakilan dari Serikat Buruh Se – Pematangsiantar menyampaikan ada lima tuntutan buruh kepada Pemerintah Kota (Pemko) Pematangsiantar.

Tuntutan buruh itu diantaranya, meminta Pemko Pematangsiantar mampu melakukan lobi anggaran untuk meningkatkan Dana Bagi Hasil Cukai Tembakau (DBH-CT).

Kemudian, buruh meminta Wali Kota Pematangsiantar Wesly Silalahi untuk melakukan pertemuan secara intensif pada rapat-rapat di Lembaga Kerja Sama Tripartit dan Dewan Pengupahan yang diselenggarakan Dinas Tenaga Kerja Kota Pematangsiantar.

“Ke tiga, membentuk Peraturan Daerah tentang hubungan Industri di Kota Pematangsiantar.  Ke empat, Membentuk satuan tugas pemutusan hubungan kerja (Satgas PHK). Dan yang ke lima, menaikan upah minimum Kota Pematangsiantar,” ujar Atisokhi Waruwu.

Katanya, di Pematangsiantar, sejak tahun 2024, peringatan dan perayaan Hari Buruh se-Dunia kerap digelar secara bersama oleh aliansi serikat buruh maupun serikat pekerja.

“Kita berharap dengan kolaborasi ini perayaan May Day di Pematangsiantar menjadi parameter terhubungnya kolaborasi serikat buruh, pemerintah, pelaku usaha di seluruh Indonesia,” ucapnya. (*)

Tags: Hari BuruhLapangan Haji Adam MalikPematangsiantarUnjuk Rasa

Berita Terkait

Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Uli Kota Pematangsiantar.
Pematangsiantar

Minim Kesiapan Darurat, DPRD Diduga Lalai Awasi Kinerja PDAM Tirta Uli

Editor: Redaksi Sinata.id
26 Juli 2025 | 12:51 WIB

Pematangsiantar, Sinata.id — Pelayanan Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Uli Kota Pematangsiantar kembali menjadi sorotan publik setelah terjadi gangguan...

Baca SelengkapnyaDetails
Ilustrasi.
Pematangsiantar

Komisi I DPRD Pematangsiantar Soroti Fenomena ‘Ngaku Miskin Demi Bansos’

Editor: Redaksi Sinata.id
26 Juli 2025 | 11:18 WIB

Pematangsiantar, Sinata.id – Komisi I DPRD Kota Pematangsiantar menyoroti praktik sejumlah warga yang mengaku miskin demi mengakses bantuan sosial (bansos),...

Baca SelengkapnyaDetails
Ratusan Petani Gurilla Desak DPRD Tuntaskan Konflik Lahan dengan PTPN IV
Pematangsiantar

Ratusan Petani Gurilla Desak DPRD Tuntaskan Konflik Lahan dengan PTPN IV

Editor: Redaksi Sinata.id
26 Juli 2025 | 11:07 WIB

Pematangsiantar, Sinata.id – Ratusan warga dari Kelurahan Gurilla, Kecamatan Siantar Sitalasari, yang tergabung dalam Serikat Petani Sejahtera Indonesia (SEPASI), menggelar...

Baca SelengkapnyaDetails
Penasehat Hukum PTPN IV, Jefri Sipahutar.
Pematangsiantar

Sidang Sengketa Lahan antara PTPN IV dan 97 Warga di Pematangsiantar Ditunda, Tiga Tergugat Dilaporkan Telah Meninggal Dunia

Editor: Redaksi Sinata.id
25 Juli 2025 | 16:42 WIB

Pematangsiantar, Sinata.id — Pengadilan Negeri (PN) Pematangsiantar menunda jalannya sidang gugatan lahan yang diajukan oleh PT Perkebunan Nusantara IV (PTPN...

Baca SelengkapnyaDetails
Pelayanan Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Uli Kota Pematangsiantar dikeluhkan masyarakat.
Pematangsiantar

Layanan PDAM Tirta Uli Lumpuh saat Listrik Padam, Genset Tak Berfungsi, Pihak Humas Tak Dapat Dikonfirmasi

Editor: Redaksi Sinata.id
24 Juli 2025 | 20:11 WIB

Pematangsiantar, Sinata.id — Pelayanan Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Uli Kota Pematangsiantar dikeluhkan masyarakat setelah sempat lumpuh akibat padamnya...

Baca SelengkapnyaDetails

Berita Terbaru

Nasional

Air Danau Toba Keruh dan Ikan Mati, Pemkab Samosir Gandeng USU Lakukan Kajian

26 Juli 2025 | 23:19 WIB
Nusantara

Polda Sumut Bekuk Tersangka Pengedar Sabu dan Ganja di Langkat

26 Juli 2025 | 20:48 WIB
Nusantara

WNI di Austria Alami Dugaan Penipuan Jual Beli Tanah di Toba, Oknum Pegawai RSUD Parapat Dituding sebagai Pelaku

26 Juli 2025 | 14:51 WIB
Pematangsiantar

Minim Kesiapan Darurat, DPRD Diduga Lalai Awasi Kinerja PDAM Tirta Uli

26 Juli 2025 | 12:51 WIB
Pematangsiantar

Komisi I DPRD Pematangsiantar Soroti Fenomena ‘Ngaku Miskin Demi Bansos’

26 Juli 2025 | 11:18 WIB
Pematangsiantar

Ratusan Petani Gurilla Desak DPRD Tuntaskan Konflik Lahan dengan PTPN IV

26 Juli 2025 | 11:07 WIB
Pematangsiantar

Sidang Sengketa Lahan antara PTPN IV dan 97 Warga di Pematangsiantar Ditunda, Tiga Tergugat Dilaporkan Telah Meninggal Dunia

25 Juli 2025 | 16:42 WIB
Simalungun

Kesaksian Warga, Banjir di Panei Tonga Terjadi Pasca Kebun Mardjanji Dikonversi dari Teh ke Sawit

25 Juli 2025 | 11:29 WIB
Nusantara

DPO Tersangka Sumber Ekstasi Dibekuk Poldasu Saat Prarekonstruksi di D4 Karaoke

24 Juli 2025 | 21:37 WIB
News

Kebakaran Hebat Hanguskan Tiga Rumah di Padangsidimpuan, Kerugian Capai Rp400 Juta

24 Juli 2025 | 20:49 WIB
News

Sesosok Mayat Pria Ditemukan di Sungai Lau Jahe, Diduga Korban Hanyut

24 Juli 2025 | 20:43 WIB
News

Hotel Santika Medan Jadi Titik Aksi Unjuk Rasa, Massa Tuntut Pembatalan Agenda Hiburan Bernuansa LGBT

24 Juli 2025 | 20:31 WIB
  • Indeks
  • Pedoman
  • Privacy
  • Redaksi
  • ToS

© 2025

logo sinata id new


PT. SINAR KEADILAN UTAMA (SINATA)
Jl. Merpati V No 2, Kelurahan Pesanggrahan, Kecamatan Pesanggrahan, Jakarta Selatan, DKI Jakarta, 12320.

ALAMAT REDAKSI
Jl. Rakutta Sembiring, Perumahan Grand Rakutta Indah Nomor 42-43, Pondok Sayur, Siantar Martoba, Pematangsiantar, Sumatera Utara, 21137

📧 redaksisinata @ gmail.com

No Result
View All Result
  • Indeks
  • News
    • Nasional
    • Nusantara
    • Pematangsiantar
    • Simalungun
  • Trending
  • Bisnis
    • Investasi
    • Keuangan
  • Sports
    • Bola
  • Teknologi
    • AI
    • Aplikasi
    • Gadget
    • Game
  • Otomotif
  • Wisata
  • Entertainment
    • Seleb

© 2025

logo sinata id new


PT. SINAR KEADILAN UTAMA (SINATA)
Jl. Merpati V No 2, Kelurahan Pesanggrahan, Kecamatan Pesanggrahan, Jakarta Selatan, DKI Jakarta, 12320.

ALAMAT REDAKSI
Jl. Rakutta Sembiring, Perumahan Grand Rakutta Indah Nomor 42-43, Pondok Sayur, Siantar Martoba, Pematangsiantar, Sumatera Utara, 21137

📧 redaksisinata @ gmail.com

Sinata.id