Sinata.id
  • Indeks
  • News
    • Nasional
    • Nusantara
    • Pematangsiantar
    • Simalungun
  • Trending
  • Bisnis
    • Investasi
    • Keuangan
  • Sports
    • Bola
  • Teknologi
    • AI
    • Aplikasi
    • Gadget
    • Game
  • Otomotif
  • Wisata
  • Entertainment
    • Seleb
No Result
View All Result
Sinata.id
No Result
View All Result
Sinata.id
No Result
View All Result
  • BERITA TERKINI
  • News
  • Trending
  • Nusantara
  • Nasional
  • Bisnis
  • Sports
  • Entertainment
  • Teknologi
  • Wisata
Fenomena kabut terjadi siang bolong di Pematangsiantar. (Foto:fb)

Fenomena kabut terjadi siang bolong di Pematangsiantar. (Foto:fb)

Pematangsiantar Diselimuti Kabut Sejak Siang, Warga Khawatir Dampaknya

Redaksi Sinata 2 Editor: Redaksi Sinata 2
12 April 2025 | 15:13 WIB
Rubrik: News

Pematangsiantar, Sinata.id— Kota Pematangsiantar mendadak diselimuti kabut tebal yang dibarengi guyuran hujan sejak pukul 13.30 WIB, Sabtu (12/4). Fenomena ini mengejutkan warga karena jarang terjadi di siang hari dengan intensitas cukup tebal.

Pantauan di sejumlah ruas jalan utama seperti Jalan Merdeka, Jalan Sutomo, dan seputaran Lapangan Adam Malik, jarak pandang menurun drastis. Beberapa pengendara terlihat menyalakan lampu kendaraan di siang bolong demi menjaga jarak pandang.

“Awalnya saya kira hanya mendung biasa, tapi makin lama kabutnya makin tebal. Mata jadi perih juga,” ujar Azhari, seorang pengendara motor yang melintas di Jalan Sutomo.

Hingga berita ini ditulis, belum ada keterangan resmi dari pihak BMKG mengenai penyebab pasti kabut yang menyelimuti wilayah tersebut. Namun, sebagian warga menduga kabut tersebut berasal dari aktivitas pembakaran lahan hutan.

Pematangsiantar Diselimuti Kabut Sejak Siang, Warga Khawatir Dampaknya
Kabut menyelimuti pemukiman penduduk di Kecamatan Siantar Barat. (Foto:ist)

“Bisa saja (kabutnya) karena kebakaran hutan. Karena kelihatannya (kabut) asap gitu, dan bisa berdampak terhadap pernafasan,” terang Siregar kepada wartawan.

Sementara itu, Dinas Kesehatan Kota Pematangsiantar belum memberikan respons terkait fenomena. Wartawan telah melayangkan pertanyaan kepada Kadinkes Irma Suryani, apakah pihaknya ada mengeluarkan imbauan kepada masyarakat.

Terpantau hingga pukul 15.00 WIB, kabut masih tampak menyelimuti Kota Pematangsiantar meski intensitasnya muai berkurang. Kendati begitu warga diimbau untuk tetap waspada. [TP]

Tags: Cuaca burukKabut

Berita Terkait

Bupati Asri Ludin (kiri) berjabat tangan dengan Timur Tumanggor di acara apel pengantar tugas. ist
News

Mantan Sekda Deli Serdang Dipercaya jadi Kepala BPKAD Sumut

Editor: Redaksi Sinata 2
16 Juli 2025 | 17:01 WIB

Deli Serdang, Sinata.id — Suasana haru mewarnai apel pengantar tugas mantan Sekda Deli Serdang, H Timur Tumanggor yang mendapat promosi...

Baca SelengkapnyaDetails
Raker Komisi 1 DPRD Pematangsiantar dengan Kadis Kesehatan
Pematangsiantar

Dinas Kesehatan Siantar Gagal Belanja Obat-obatan, Silpa Mencapai Rp 1,1 Miliar

Editor: RP
16 Juli 2025 | 15:24 WIB

Pematangsiantar, Sinata.id - Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Pematangsiantar gagal membelanjakan anggaran pengadaan obat-obatan untuk periode triwulan 4 tahun 2024 yang...

Baca SelengkapnyaDetails
Kapolsek Bangun, AKP R. Simarmata (kiri), Pangulu Serapuh, Efendi (kanan).
Simalungun

Misteri Kematian Pelajar di Serapuh: Diduga Overdosis, Orang Tua Tolak Visum, Pangulu Bungkam

Editor: Redaksi Sinata.id
16 Juli 2025 | 15:09 WIB

Simalungun, Sinata.id – Seorang pelajar SMA berusia 16 tahun, warga Nagori Serapuh Huta II, Kecamatan Gunung Maligas, Kabupaten Simalungun, ditemukan...

Baca SelengkapnyaDetails
Kadis Koperasi UMKM dan Perdagangan Herbet Aruan saat raker dengan Komisi 2 DPRD Pematangsiantar.
Nasional

Pemko Siantar Tidak Punya Alat dan Kemampuan Deteksi Beras Oplosan

Editor: RP
16 Juli 2025 | 09:10 WIB

Pematangsiantar, Sinata.id - Beras oplosan menjadi isu nasional, sejak Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman mengungkap temuan 212 merek beras diduga...

Baca SelengkapnyaDetails
Limbah PT TSP Diduga Cemari Sungai Basungbu.
Nusantara

Limbah PT TSP Diduga Cemari Sungai Bah Sumbu, Warga Desak Penindakan Tegas

Editor: Redaksi Sinata.id
15 Juli 2025 | 22:59 WIB

Serdang Bedagai, Sinata.id – Warga Desa Silau Padang, Kecamatan Sipispis, Kabupaten Serdang Bedagai digemparkan oleh dugaan pencemaran lingkungan akibat meluapnya...

Baca SelengkapnyaDetails

Berita Terbaru

News

Mantan Sekda Deli Serdang Dipercaya jadi Kepala BPKAD Sumut

16 Juli 2025 | 17:01 WIB
Pematangsiantar

Dinas Kesehatan Siantar Gagal Belanja Obat-obatan, Silpa Mencapai Rp 1,1 Miliar

16 Juli 2025 | 15:24 WIB
Simalungun

Misteri Kematian Pelajar di Serapuh: Diduga Overdosis, Orang Tua Tolak Visum, Pangulu Bungkam

16 Juli 2025 | 15:09 WIB
Nasional

Pemko Siantar Tidak Punya Alat dan Kemampuan Deteksi Beras Oplosan

16 Juli 2025 | 09:10 WIB
Nusantara

Limbah PT TSP Diduga Cemari Sungai Bah Sumbu, Warga Desak Penindakan Tegas

15 Juli 2025 | 22:59 WIB
Pematangsiantar

Wali Kota Berharap Tidak Ada Jurnalis di Pematangsiantar Tuai Masalah saat Jalankan Tugas

15 Juli 2025 | 20:23 WIB
Pematangsiantar

Wali Kota Siantar Akui Tiang dan Kabel Optik Tidak Sesuai Rekomendasi dan Tidak Tertata

15 Juli 2025 | 20:10 WIB
Nusantara

Truk Tronton Masuk Jantung Kota Demi Proyek DPRD, Penegak Hukum dan Legislator Mayoritas Pilih Bungkam

15 Juli 2025 | 17:37 WIB
Nasional

Anggota DPD RI Penrad Siagian Desak PTPN IV Hentikan Konversi Kebun Teh ke Sawit di Simalungun

15 Juli 2025 | 14:42 WIB
Nusantara

Kepsek SMAN 1 Lae Parira Dipecat, Rosliana Nainggolan Ditunjuk Plt

15 Juli 2025 | 13:18 WIB
Pematangsiantar

Aspirasi Rakyat Diusulkan DPRD, Kini Tanggung Jawab Pemko untuk Menindaklanjuti

15 Juli 2025 | 11:24 WIB
Pematangsiantar

SMP Negeri di Siantar Kekurangan Siswa Karena Tenaga Pendidik Tidak Disiplin

14 Juli 2025 | 22:37 WIB
  • Indeks
  • Pedoman
  • Privacy
  • Redaksi
  • ToS

© 2025

logo sinata id new


PT. SINAR KEADILAN UTAMA (SINATA)
Jl. Merpati V No 2, Kelurahan Pesanggrahan, Kecamatan Pesanggrahan, Jakarta Selatan, DKI Jakarta, 12320.

ALAMAT REDAKSI
Jl. Rakutta Sembiring, Perumahan Grand Rakutta Indah Nomor 42-43, Pondok Sayur, Siantar Martoba, Pematangsiantar, Sumatera Utara, 21137

📧 redaksisinata @ gmail.com

No Result
View All Result
  • Indeks
  • News
    • Nasional
    • Nusantara
    • Pematangsiantar
    • Simalungun
  • Trending
  • Bisnis
    • Investasi
    • Keuangan
  • Sports
    • Bola
  • Teknologi
    • AI
    • Aplikasi
    • Gadget
    • Game
  • Otomotif
  • Wisata
  • Entertainment
    • Seleb

© 2025

logo sinata id new


PT. SINAR KEADILAN UTAMA (SINATA)
Jl. Merpati V No 2, Kelurahan Pesanggrahan, Kecamatan Pesanggrahan, Jakarta Selatan, DKI Jakarta, 12320.

ALAMAT REDAKSI
Jl. Rakutta Sembiring, Perumahan Grand Rakutta Indah Nomor 42-43, Pondok Sayur, Siantar Martoba, Pematangsiantar, Sumatera Utara, 21137

📧 redaksisinata @ gmail.com

Sinata.id