Sinata.id
  • Indeks
  • Headline
  • News
    • Nasional
    • Regional
    • Dunia
    • Pematangsiantar
    • Simalungun
  • Trending
  • Bisnis
    • Investasi
    • Keuangan
  • Sports
    • Bola
      • Liga Champions
      • Liga Inggris
      • Liga Italia
      • Liga Spanyol
  • Teknologi
    • AI
    • Aplikasi
    • Gadget
    • Game
  • Rileks
    • Gaya Hidup
    • Kesehatan
    • Entertainment
      • Seleb
    • Kolom
      • Religi
  • Wisata
No Result
View All Result
Sinata.id
No Result
View All Result
Sinata.id
No Result
View All Result
  • INDEKS
  • Headline
  • News
  • Trending
  • Regional
  • Nasional
  • Bisnis
  • Sports
  • Entertainment
  • Teknologi
  • Wisata
  • Religi

Ditunda, Pengukuran Lahan Toko Sinar Harapan yang Diduga Serobot Fasilitas Umum

Editor: Redaksi Sinata 2
2 Oktober 2025 | 15:06 WIB
Rubrik: News
fasum berupa gang tertutup beton menyatu toko sinar hrapan jaya. (foto: sinata/ist)

Fasum berupa gang tertutup beton menyatu toko Sinar Hrapan Jaya. (foto: sinata/ist)

Pematangsiantar, Sinata.id – Rencana pengukuran ulang luas tanah dan bangunan Toko Sinar Harapan Jaya milik Suliani di Jalan Gereja, Kota Pematangsiantar, tertunda. Rencana ini menyusul tuduhan pengusaha yang diduga mendirikan bangunan di lahan pemerintah.

Adapun lahan berupa fasilitas umum atau gang milik pemerintah berada di bagian belakang, kini tertutup beton menyatu dengan dengan bangunan toko.

Menurut staf Bagian Administrasi Pembangunan Pemko Pematangsiantar, Herny Suriati dan Lurah Martimbang Roy Sijabat menyatakan, pengukuran batas-batas bangunan oleh pihak BPN tertunda karena pengusaha berkegiatan sembayang Cap Go Meh.

“Mereka mau ibadah tidak bisa kita paksakan, jadwal ulang kembali di minggu depan,” ujar Herny, Kamis (2/10/2025).

Dia menambahkan pengukuran diagendakan ulang pada Selasa, 7 Oktober 2025, mendatang.

Mengukur ulang batas-batas bangunan Toko Sinar Harapan Jaya milik Suliani merupakan tindak lanjut dalam rapat yang digelar, Selasa (30/9/2025) di Kantor Lurah Martimbang.

Rapat itu membahas bangunan toko tiga lantai yang menyerobot fasilitas umum untuk akses publik berupa gang, yang terdaftar aset pemerintah kota.

Aset Pemerintah Kota

Kepala Bidang Aset Pemko, Alwi Lumban Gaol, mengungkapkan pihaknya telah berulang kali meminta pemilik toko agar mengembalikan kondisi gang seperti semula.

Bahkan, rapat bersama sudah dilakukan dua kali beberapa waktu lalu dengan menghadirkan pengusaha dan pihak Batavia Hotel—yang juga keberatan karena terdampak penutupan gang—namun permintaan tersebut tidak diindahkan.

Alwi menambahkan, meski lahan tersebut belum bersertifikat, gang itu tetap tercatat dalam daftar aset Pemko Pematangsiantar.

Ia menegaskan apabila pemilik toko tetap bersikeras, pemerintah akan mengambil langkah tegas sesuai ketentuan yang berlaku untuk memastikan fasilitas umum itu kembali difungsikan. (SN14/A58)

Baca juga:

Gang yang Ditutup Pengusaha Toko di Jalan Gereja Aset Pemko Pematangsiantar

Toko Sinar Harapan Jaya Jalan Gereja Diharuskan Kembalikan Fungsi Fasum

Berita Terkait

sinata.id dan liputan 4 perkuat kolaborasi, tantangan jurnalis tak surutkan semangat
Regional

Sinata.id dan Liputan 4 Perkuat Kolaborasi, Tantangan Jurnalis Tak Surutkan Semangat

Editor: Sinata ID
2 Oktober 2025 | 14:40 WIB

Tebing Tinggi, Sinata.id – Dunia jurnalistik tak lepas dari suka duka. Hal itu pula yang dirasakan oleh dua wartawan, Ferry...

Baca SelengkapnyaDetails
gambar ilustrasi. ai
News

Remaja 19 Tahun di Tiongkok Didiagnosis sebagai Pasien Alzheimer Termuda di Dunia

Editor: Redaksi Sinata 2
2 Oktober 2025 | 14:18 WIB

Sinata.id - Sebuah temuan medis yang mengguncang datang dari Tiongkok, di mana seorang pemuda berusia 19 tahun didiagnosis mengidap penyakit...

Baca SelengkapnyaDetails
taman siswa siantar peringati maulid nabi muhammad saw, wakil wali kota hadir
Pematangsiantar

Taman Siswa Siantar Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW, Wakil Wali Kota Hadir

Editor: RP
2 Oktober 2025 | 14:00 WIB

Pematangsiantar, Sinata.id - Wakil Wali Kota Pematangsiantar Herlina menghadiri dan mengapresiasi Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1447H⁠/Tahun 2025 Perguruan Taman...

Baca SelengkapnyaDetails
sidang perkara dugaan cabul terhadap anak di pn simalungun yang digelar secara online
Simalungun

4 Terdakwa Cabul Dituntut 7 Tahun Penjara di PN Simalungun

Editor: RP
2 Oktober 2025 | 13:43 WIB

Simalungun, Sinata.id - Jaksa Penuntut Umum (JPU) dari Kejaksaan Negeri (Kejari) Simalungun Fransiska Situmorang SH tuntut 4 terdakwa perkara dugaan...

Baca SelengkapnyaDetails
dua tersangka kurir 15 kg sabu
Regional

2 Tersangka Dibekuk di Labuhan Batu, Poldasu Gagalkan Peredaran 15 Kg Sabu

Editor: RP
2 Oktober 2025 | 10:10 WIB

Medan, Sinata.id - Direktorat Reserse Narkoba (Ditresnarkoba) Polda Sumatera Utara (Poldasu) gagalkan peredaran 15 kilogram (kg) sabu, dengan membekuk 2...

Baca SelengkapnyaDetails

Berita Terbaru

News

Ditunda, Pengukuran Lahan Toko Sinar Harapan yang Diduga Serobot Fasilitas Umum

2 Oktober 2025 | 15:06 WIB
Regional

Sinata.id dan Liputan 4 Perkuat Kolaborasi, Tantangan Jurnalis Tak Surutkan Semangat

2 Oktober 2025 | 14:40 WIB
News

Remaja 19 Tahun di Tiongkok Didiagnosis sebagai Pasien Alzheimer Termuda di Dunia

2 Oktober 2025 | 14:18 WIB
Pematangsiantar

Taman Siswa Siantar Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW, Wakil Wali Kota Hadir

2 Oktober 2025 | 14:00 WIB
Simalungun

4 Terdakwa Cabul Dituntut 7 Tahun Penjara di PN Simalungun

2 Oktober 2025 | 13:43 WIB
Regional

2 Tersangka Dibekuk di Labuhan Batu, Poldasu Gagalkan Peredaran 15 Kg Sabu

2 Oktober 2025 | 10:10 WIB
Religi

Sarapan Pagi Kristen: Kesaktian Pancasila dan Janji Allah yang Kekal

2 Oktober 2025 | 05:04 WIB
Religi

Janji Tuhan yang Luar Biasa dan Pasti

2 Oktober 2025 | 05:02 WIB
Religi

Mengalahkan Kuasa Mamon: Hidup Cukup, Hidup Benar

2 Oktober 2025 | 05:00 WIB
Regional

Advokat Pondang Hasibuan Soroti Bungkamnya Inspektorat Pematangsiantar Heri Okstarizal Soal Dugaan Intervensi Proyek

2 Oktober 2025 | 01:42 WIB
Teknologi

Robot Kurir ‘Dot’ Berbasis AI Siap Antar Paket Pesanan Anda

1 Oktober 2025 | 22:38 WIB
Pematangsiantar

Setelah Direlokasi, Pedagang Pasar Horas Merasa Lebih Aman dengan Adanya CCTV

1 Oktober 2025 | 22:32 WIB
  • Indeks
  • Pedoman
  • Privacy
  • Redaksi
  • ToS
  • News Map
  • Site Map
Seedbacklink

© 2025

logo sinata id new


PT. SINAR KEADILAN UTAMA (SINATA)
Jl. Merpati V No 2, Kelurahan Pesanggrahan, Kecamatan Pesanggrahan, Jakarta Selatan, DKI Jakarta, 12320.

ALAMAT REDAKSI
Jl. Pdt. Justin Sihombing No. 162, Kelurahan Siopat Suhu, Kecamatan Siantar Timur, Pematangsiantar, 21139, Sumatera Utara.

📧 redaksisinata @ gmail.com

No Result
View All Result
  • Indeks
  • Headline
  • News
    • Nasional
    • Regional
    • Dunia
    • Pematangsiantar
    • Simalungun
  • Trending
  • Bisnis
    • Investasi
    • Keuangan
  • Sports
    • Bola
      • Liga Champions
      • Liga Inggris
      • Liga Italia
      • Liga Spanyol
  • Teknologi
    • AI
    • Aplikasi
    • Gadget
    • Game
  • Rileks
    • Gaya Hidup
    • Kesehatan
    • Entertainment
      • Seleb
    • Kolom
      • Religi
  • Wisata

© 2025

logo sinata id new


PT. SINAR KEADILAN UTAMA (SINATA)
Jl. Merpati V No 2, Kelurahan Pesanggrahan, Kecamatan Pesanggrahan, Jakarta Selatan, DKI Jakarta, 12320.

ALAMAT REDAKSI
Jl. Pdt. Justin Sihombing No. 162, Kelurahan Siopat Suhu, Kecamatan Siantar Timur, Pematangsiantar, 21139, Sumatera Utara.

📧 redaksisinata @ gmail.com

Sinata.id