Sinata.id
  • Indeks
  • Headline
  • News
    • Nasional
    • Regional
    • Dunia
    • Pematangsiantar
    • Simalungun
  • Trending
  • Bisnis
    • Investasi
    • Keuangan
  • Sports
    • Bola
      • Liga Champions
      • Liga Inggris
      • Liga Italia
      • Liga Spanyol
  • Teknologi
    • AI
    • Aplikasi
    • Gadget
    • Game
  • Rileks
    • Gaya Hidup
    • Kesehatan
    • Entertainment
      • Seleb
    • Kolom
      • Religi
  • Wisata
No Result
View All Result
Sinata.id
No Result
View All Result
Sinata.id
No Result
View All Result
  • INDEKS
  • Headline
  • News
  • Trending
  • Regional
  • Nasional
  • Bisnis
  • Sports
  • Entertainment
  • Teknologi
  • Wisata
  • Religi

Hotman Paris Resmi Tak Lagi Dampingi Nadiem, Keluarga Tunjuk Dua Pengacara Baru

Editor: Zainal Efendi
24 November 2025 | 20:46 WIB
Rubrik: News
kasus korupsi chromebook memasuki babak baru setelah keluarga nadiem makarim menghentikan kerja sama dengan hotman paris.

Kasus korupsi Chromebook memasuki babak baru setelah keluarga Nadiem Makarim menghentikan kerja sama dengan Hotman Paris. (Ist)

ADVERTISEMENT

Sinata.id – Drama hukum kasus dugaan korupsi pengadaan laptop Chromebook memasuki babak baru. Mantan Mendikbudristek, Nadiem Makarim, kini menghadapi proses persidangan tanpa pendampingan sosok pengacara kondang Hotman Paris Hutapea, yang sebelumnya selalu terlihat berada di barisan tim pembela saat penyidikan berlangsung.

Keputusan itu dibenarkan kuasa hukum Nadiem, Dodi S Abdulkadir, yang menyampaikan bahwa keluarga telah memilih untuk tidak melanjutkan kerja sama dengan Hotman pada tahap penuntutan.

“Untuk proses persidangan, keluarga menunjuk saya dan Pak Ari Yusuf Amir. Pak Hotman tidak lagi dilibatkan karena beliau sedang menangani beberapa perkara besar lainnya,” ujar Dodi, Senin (24/11/2025).

Baca Juga: Respons Fatwa MUI soal Pajak Bumi dan Hunian, Dirjen Pajak Siap Duduk Bareng

Dua Pengacara Baru Ambil Alih, Hotman Selesai di Tahap Penyidikan

Menurut keterangan Dodi, keputusan keluarga didasari pertimbangan profesional.

Hotman disebut tengah fokus pada sejumlah kasus besar yang juga memerlukan penanganan intensif, sehingga posisinya kembali digantikan tim hukum internal.

Ari Yusuf Amir, advokat senior dengan rekam jejak panjang menangani perkara nasional, kini masuk ke dalam tim inti pendampingan Nadiem.

Ari sebelumnya dikenal pernah membela mantan Mendag Tom Lembong di kasus impor gula.

“Setelah pertemuan dengan keluarga dan evaluasi dengan seluruh tim hukum, akhirnya kami resmi diberi kuasa sejak 17 November,” kata Ari.

Kasus Chromebook Masuk Tahap Penuntutan, Empat Tersangka Siap Diadili

Kejaksaan Agung telah melimpahkan berkas perkara ke Jaksa Penuntut Umum pada 11 November 2025. Terdapat empat tersangka yang masuk dalam pelimpahan tahap dua, yaitu:

  1. Sri Wahyuningsih – Direktur Sekolah Dasar 2020–2021

    1 2 3 Halaman Selanjutnya »
    Tags: ChromebookHotman Paris HutapeaKasus KorupsiNadiem Makarim

Berita Terkait

shin tae-yong. (kompascom)
News

PSSI Tegaskan Shin Tae-yong Tak Masuk Radar, Lima Kandidat Baru Segera Diuji di Eropa

Editor: Fetra Tumanggor
24 November 2025 | 23:35 WIB

Sinata.id - Mobilisasi pencarian pelatih baru Timnas Indonesia memasuki fase krusial. Di tengah derasnya spekulasi publik, Wakil Ketua Umum PSSI...

Baca SelengkapnyaDetails
listrik padam berkali-kali di siantar dipicu ranting pohon akibat angin kencang
Pematangsiantar

Listrik Padam Berkali-kali di Siantar, PLN: Ranting Pohon Sentuh Kabel Jaringan

Editor: Tumpal Pandapotan
24 November 2025 | 22:26 WIB

Pematangsiantar, Sinata.id - Sejumlah warga di seputaran Jalan Rakkuta Sembiring, Kota Pematangsiantar, mengeluhkan listrik padam yang terjadi secara berulang kali...

Baca SelengkapnyaDetails
presiden ri, prabowo subianto minta badan riset dan inovasi nasional (brin) untuk memanfaatkan periset yang ada di tanah air.
Nasional

Presiden Minta BRIN Manfaatkan Periset Hebat Tanah Air

Editor: Gunawan Purba
24 November 2025 | 22:03 WIB

Jakarta, Sinata.id - Presiden RI, Prabowo Subianto meminta Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) untuk memanfaatkan periset yang ada di...

Baca SelengkapnyaDetails
mahkamah agung menolak kasasi mario dandy dalam kasus pencabulan, memastikan total hukuman mencapai 18 tahun penjara.
News

Kasasi Ditolak, Mario Dandy Anak Mantan ‘Bigboss’ Pajak Resmi Jalani 18 Tahun Penjara

Editor: Zainal Efendi
24 November 2025 | 20:59 WIB

Sinata.id - Mahkamah Agung resmi menutup pintu terakhir upaya hukum Mario Dandy Satriyo. Kasasi yang diajukan anak eks pejabat Pajak...

Baca SelengkapnyaDetails
dirjen pajak merespons fatwa mui soal bumi dan hunian tak layak kena pajak. djp menegaskan pbb-p2 menjadi kewenangan pemerintah daerah.
Nasional

Respons Fatwa MUI soal Pajak Bumi dan Hunian, Dirjen Pajak Siap Duduk Bareng

Editor: Ariami Tambunan
24 November 2025 | 20:34 WIB

Sinata.id - Polemik kenaikan Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) yang memicu keresahan di berbagai daerah akhirnya mendapat respons resmi dari...

Baca SelengkapnyaDetails
  • Indeks
  • Pedoman
  • Privacy
  • Redaksi
  • ToS
  • News Map
  • Site Map
Seedbacklink

© 2025

logo sinata id new


PT. SINAR KEADILAN UTAMA (SINATA)
Jl. Merpati V No 2, Kelurahan Pesanggrahan, Kecamatan Pesanggrahan, Jakarta Selatan, DKI Jakarta, 12320.

ALAMAT REDAKSI
Jl. Pdt. Justin Sihombing No. 162, Kelurahan Siopat Suhu, Kecamatan Siantar Timur, Pematangsiantar, 21139, Sumatera Utara.

📧 redaksisinata @ gmail.com

No Result
View All Result
  • Indeks
  • Headline
  • News
    • Nasional
    • Regional
    • Dunia
    • Pematangsiantar
    • Simalungun
  • Trending
  • Bisnis
    • Investasi
    • Keuangan
  • Sports
    • Bola
      • Liga Champions
      • Liga Inggris
      • Liga Italia
      • Liga Spanyol
  • Teknologi
    • AI
    • Aplikasi
    • Gadget
    • Game
  • Rileks
    • Gaya Hidup
    • Kesehatan
    • Entertainment
      • Seleb
    • Kolom
      • Religi
  • Wisata

© 2025

logo sinata id new


PT. SINAR KEADILAN UTAMA (SINATA)
Jl. Merpati V No 2, Kelurahan Pesanggrahan, Kecamatan Pesanggrahan, Jakarta Selatan, DKI Jakarta, 12320.

ALAMAT REDAKSI
Jl. Pdt. Justin Sihombing No. 162, Kelurahan Siopat Suhu, Kecamatan Siantar Timur, Pematangsiantar, 21139, Sumatera Utara.

📧 redaksisinata @ gmail.com