Sinata.id
  • Indeks
  • Headline
  • News
    • Nasional
    • Regional
    • Dunia
    • Pematangsiantar
    • Simalungun
  • Trending
  • Bisnis
    • Investasi
    • Keuangan
  • Sports
    • Bola
      • Liga Champions
      • Liga Inggris
      • Liga Italia
      • Liga Spanyol
  • Teknologi
    • AI
    • Aplikasi
    • Gadget
    • Game
  • Rileks
    • Gaya Hidup
    • Kesehatan
    • Entertainment
      • Seleb
    • Kolom
      • Religi
  • Wisata
No Result
View All Result
Sinata.id
No Result
View All Result
Sinata.id
No Result
View All Result
  • INDEKS
  • Headline
  • News
  • Trending
  • Regional
  • Nasional
  • Bisnis
  • Sports
  • Entertainment
  • Teknologi
  • Wisata
  • Religi

Krisis Sampah di Siantar, Guangzhou WeTech Tawarkan Teknologi Pengolahan Modern

Editor: Redaksi Sinata
1 Agustus 2025 | 08:48 WIB
Rubrik: Pematangsiantar
pemerintah kota pematangsiantar menerima kunjungan resmi dari delegasi guangzhou wetech engineering co., ltd.

Pemerintah Kota Pematangsiantar menerima kunjungan resmi dari delegasi Guangzhou WeTech Engineering Co., Ltd.

Pematangsiantar, Sinata.id — Pemerintah Kota Pematangsiantar menerima kunjungan resmi dari delegasi Guangzhou WeTech Engineering Co., Ltd, sebuah perusahaan asal Tiongkok yang bergerak di sektor teknologi energi dan lingkungan, pada Selasa, 30 Juli 2025.

Pertemuan berlangsung di Kantor Wali Kota Pematangsiantar dan menandai langkah awal penjajakan kerja sama strategis dalam pengelolaan sampah berbasis teknologi ramah lingkungan.

krisis sampah di siantar, guangzhou wetech tawarkan teknologi pengolahan modern
Pemerintah kota pematangsiantar membuka ruang dialog dan kerja sama internasional sebagai bagian dari komitmen untuk menciptakan kota yang bersih, hijau, dan berdaya saing dalam bidang energi terbarukan.

Wali Kota Pematangsiantar, Wesly Silalahi, menyambut langsung kehadiran delegasi dan menyampaikan apresiasi atas inisiatif tersebut. Dalam sambutannya, ia menekankan pentingnya inovasi dalam menyelesaikan permasalahan sampah perkotaan.

“Kami berharap, kerja sama ini tidak hanya mengatasi persoalan sampah, tetapi juga mewujudkan kota yang lebih bersih, sehat, dan mandiri dalam hal energi,” ujar Wali Kota Wesly.

Sebagai bagian dari agenda kunjungan, delegasi WeTech Engineering bersama jajaran Pemerintah Kota dan Dinas Lingkungan Hidup (DLH) turut melakukan peninjauan lapangan ke Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Tanjung Pinggir.

Kunjungan ini bertujuan untuk melihat secara langsung kondisi pengelolaan sampah yang ada di kota tersebut.

TPA Tanjung Pinggir saat ini menghadapi tantangan serius akibat volume sampah yang terus meningkat. Dengan cakupan pelayanan terhadap 53 kelurahan di delapan kecamatan, kapasitas TPA kini dinilai sudah tidak mencukupi.

Kondisi tersebut diperparah oleh keterbatasan armada dan teknologi pengelolaan sampah yang dimiliki oleh DLH, sehingga dibutuhkan terobosan strategis untuk menghindari dampak pencemaran lingkungan yang lebih luas.

Guangzhou WeTech Engineering Co., Ltd dikenal sebagai perusahaan yang memiliki pengalaman luas dalam pembangunan fasilitas pengolahan limbah menjadi energi.

Hingga saat ini, mereka telah sukses merealisasikan lebih dari 110 proyek serupa di berbagai negara di Asia, Afrika, dan Australia.

Kota Pematangsiantar dinilai memiliki potensi besar untuk menjadi lokasi pengembangan teknologi tersebut, mengingat volume sampah yang signifikan dan kebutuhan akan energi alternatif yang terus meningkat.

Kunjungan ini diharapkan dapat menjadi titik awal dari sebuah kolaborasi menuju sistem pengelolaan sampah yang berkelanjutan dan ramah lingkungan. (A-27)

Tags: PematangsiantarSampahWali Kota PematangsiantarWesly Silalahi

Berita Terkait

universitas simalungun (usi) gelar kuliah umum tentang perkoperasian pada koperasi merah putih (kmp), sabtu 15 nopember 2025 di auditorium rajamin purba yang ada di universitas tersebut.
Pematangsiantar

USI Gelar Kuliah Umum Perkoperasian

Editor: Gunawan Purba
15 November 2025 | 22:08 WIB

Pematangsiantar, Sinata.id - Universitas Simalungun (USI) gelar kuliah umum tentang perkoperasian Koperasi Merah Putih (KMP), Sabtu 15 Nopember 2025 di...

Baca SelengkapnyaDetails
siswa smp negeri 9 kota pematangsiantar dilarang siswa membawa hp (handphone/ponsel) ke sekolah.
Pematangsiantar

SMP Negeri 9 Pematangsiantar Larang Siswa Bawa HP di Sekolah

Editor: Gunawan Purba
15 November 2025 | 21:15 WIB

Pematangsiantar, Sinata.id – Siswa SMP Negeri 9 Kota Pematangsiantar dilarang membawa HP (handphone/ponsel) ke sekolah. Larangan diterapkan, agar siswa fokus...

Baca SelengkapnyaDetails
gang yang ditutup pemilik toko di jalan gereja, sebelah hotel batavia
Pematangsiantar

Pemko Siantar Didesak Tegakkan Aturan, Bangunan Toko di Jalan Gereja Tutupi Gang

Editor: Tumpal Pandapotan
14 November 2025 | 15:39 WIB

Pematangsiantar, Sinata.id - Pole­mik bangunan toko SHJ (dulu Indo Maju Jaya) yang diduga menyerobot fasilitas umum di Jalan Gereja, Kota...

Baca SelengkapnyaDetails
kasus dugaan penyalahgunaan narkotika jenis sabu, pisahkan si kembar dika dan diki dari kehidupan biasa mereka di kota pematangsiantar.
Pematangsiantar

Kasus Narkoba Pisahkan si Kembar Jalani Kehidupan di Siantar

Editor: Gunawan Purba
14 November 2025 | 15:20 WIB

Pematangsiantar, Sinata.id - Kasus dugaan penyalahgunaan narkotika jenis sabu, pisahkan si kembar Dika dan Diki dari kehidupan biasa mereka di...

Baca SelengkapnyaDetails
cornel simanjuntak
Pematangsiantar

Ramaikan! Lomba Esai Mengenang Pahlawan Cornel Simanjuntak

Editor: Tumpal Pandapotan
13 November 2025 | 21:31 WIB

Pematangsiantar, Sinata.id - Ikatan Wartawan Online (IWO) Kota Pematangsiantar, menggelar lomba menulis esai dalam rangka memperingati Hari Pahlawan dengan tema...

Baca SelengkapnyaDetails

Berita Terbaru

Nasional

Untuk Lindungi UMKM, Pemerintah Didesak Membuat Regulasi Khusus Thrifting

15 November 2025 | 22:45 WIB
Pematangsiantar

USI Gelar Kuliah Umum Perkoperasian

15 November 2025 | 22:08 WIB
Pematangsiantar

SMP Negeri 9 Pematangsiantar Larang Siswa Bawa HP di Sekolah

15 November 2025 | 21:15 WIB
News

Kejuaraan Atletik Asia Tenggara di Sumut, Indonesia Raih Emas Perdana dari Nomor 1.500 Meter

15 November 2025 | 16:23 WIB
Sports

Sumut Catat Rekor Baru di Kejuaraan Atletik Asia Tenggara

15 November 2025 | 16:15 WIB
News

Polsek Bosar Maligas Ringkus Pengedar Sabu Setelah Dua Jam Pengintaian

15 November 2025 | 16:07 WIB
News

Polsek Medan Timur Bekuk Tiga Pelaku Pencurian Pintu Musholla

15 November 2025 | 16:00 WIB
News

Polsek Medan Kota Ringkus Pencuri Mobil Calya, Termasuk Dua Penadah

15 November 2025 | 15:22 WIB
Regional

Brimob Genap 80 Tahun, Kapolda Sumut: Ketegasan Harus Selaras dengan Humanisme

15 November 2025 | 13:34 WIB
News

48 Kriminal Ditangkap Polres Belawan, Termasuk Begal Sadis!

15 November 2025 | 13:26 WIB
News

Polisi Sapu Bersih Pungli di Belawan, Pelaku Kabur ke Rel KA Sebelum Dibekuk

15 November 2025 | 13:17 WIB
News

Tampang Dolmansen Sipayung, Ditangkap Usai Tikam Edward Sembiring hingga Tewas

15 November 2025 | 13:01 WIB
  • Indeks
  • Pedoman
  • Privacy
  • Redaksi
  • ToS
  • News Map
  • Site Map
Seedbacklink

© 2025

logo sinata id new


PT. SINAR KEADILAN UTAMA (SINATA)
Jl. Merpati V No 2, Kelurahan Pesanggrahan, Kecamatan Pesanggrahan, Jakarta Selatan, DKI Jakarta, 12320.

ALAMAT REDAKSI
Jl. Pdt. Justin Sihombing No. 162, Kelurahan Siopat Suhu, Kecamatan Siantar Timur, Pematangsiantar, 21139, Sumatera Utara.

📧 redaksisinata @ gmail.com

No Result
View All Result
  • Indeks
  • Headline
  • News
    • Nasional
    • Regional
    • Dunia
    • Pematangsiantar
    • Simalungun
  • Trending
  • Bisnis
    • Investasi
    • Keuangan
  • Sports
    • Bola
      • Liga Champions
      • Liga Inggris
      • Liga Italia
      • Liga Spanyol
  • Teknologi
    • AI
    • Aplikasi
    • Gadget
    • Game
  • Rileks
    • Gaya Hidup
    • Kesehatan
    • Entertainment
      • Seleb
    • Kolom
      • Religi
  • Wisata

© 2025

logo sinata id new


PT. SINAR KEADILAN UTAMA (SINATA)
Jl. Merpati V No 2, Kelurahan Pesanggrahan, Kecamatan Pesanggrahan, Jakarta Selatan, DKI Jakarta, 12320.

ALAMAT REDAKSI
Jl. Pdt. Justin Sihombing No. 162, Kelurahan Siopat Suhu, Kecamatan Siantar Timur, Pematangsiantar, 21139, Sumatera Utara.

📧 redaksisinata @ gmail.com