Sinata.id
  • Indeks
  • Headline
  • News
    • Nasional
    • Regional
    • Dunia
    • Pematangsiantar
    • Simalungun
  • Trending
  • Bisnis
    • Investasi
    • Keuangan
  • Sports
    • Bola
      • Liga Champions
      • Liga Inggris
      • Liga Italia
      • Liga Spanyol
  • Teknologi
    • AI
    • Aplikasi
    • Gadget
    • Game
  • Rileks
    • Gaya Hidup
    • Kesehatan
    • Entertainment
      • Seleb
    • Kolom
      • Religi
  • Wisata
No Result
View All Result
Sinata.id
No Result
View All Result
Sinata.id
No Result
View All Result
  • INDEKS
  • Headline
  • News
  • Trending
  • Regional
  • Nasional
  • Bisnis
  • Sports
  • Entertainment
  • Teknologi
  • Wisata
  • Religi

Massa Serang Polres Dairi dengan Batu dan Botol, 10 Polisi Terluka

Editor: Zainal Efendi
12 November 2025 | 17:21 WIB
Rubrik: News
kerusuhan pecah di polres dairi saat massa menyerang dengan batu dan botol menuntut pembebasan pangihutan sijabat.

Kerusuhan pecah di Polres Dairi saat massa menyerang dengan batu dan botol menuntut pembebasan Pangihutan Sijabat. (Ist)

« Halaman Sebelumnya 1 2

Kapolres Dairi, AKBP Otnil Siahaan, bersama para pejabat utama Polres langsung menjenguk anggotanya yang terluka. Ia menyayangkan tindakan anarkis itu dan menegaskan bahwa pihaknya akan menindak tegas para pelaku.

“Kami sangat menyesalkan kekerasan yang dilakukan oleh oknum massa. Proses hukum tetap berjalan, dan siapa pun yang terlibat akan ditindak sesuai ketentuan,” tegasnya.

Dari hasil penyelidikan awal, sejumlah pelaku berhasil diamankan di lokasi setelah aparat berhasil menguasai keadaan. Kondisi di sekitar Mapolres kini dilaporkan berangsur kondusif.

Baca Juga: Ratusan Warga Dairi Tuntut Penutupan PT Gruti, Tuding Perusahaan Rusak Hutan Parbuluan

Di sisi lain, penanggung jawab lapangan PT Gruti, Kery Sinaga, memberikan apresiasi kepada Polres Dairi yang sigap menangani laporan mereka terkait perusakan fasilitas perusahaan.

“Kehadiran PT Gruti sah secara hukum dan turut mendongkrak perekonomian daerah. Kami berharap situasi tetap kondusif agar investor tidak takut datang ke Dairi,” ujarnya.

Sebelumnya, kerusuhan serupa juga terjadi di rumah Kepala Desa Parbuluan 6, Parasian Nadeak (70), yang diserang oleh massa hingga menyebabkan kerusakan berat. Akibat ketegangan itu, sejumlah warga dan keluarga korban sempat mengungsi ke Polres Dairi.

Penyidik kini tengah mendalami keterlibatan para pelaku serta memeriksa saksi-saksi untuk memastikan dalang utama kericuhan tersebut. []

« Halaman Sebelumnya 1 2
Tags: PenyeranganPolres Dairi

Berita Terkait

menjelang hari guru nasional 2025, kemenag mengumumkan 101.786 guru madrasah dan pendidikan agama lulus ppg dalam jabatan.
Nasional

101.786 Guru Madrasah dan Agama Lulus PPG 2025, Kemenag Naikkan Tunjangan hingga Rp2 Juta

Editor: Ariami Tambunan
12 November 2025 | 19:56 WIB

Sinata.id - Menjelang peringatan Hari Guru Nasional, Kementerian Agama Republik Indonesia mengumumkan kabar gembira bagi para pendidik agama. Sebanyak 101.786...

Baca SelengkapnyaDetails
pengurus pbnu menyesalkan tindakan pendakwah elham yahya luqman yang dinilai tak mencerminkan akhlakul karimah.
News

Kecam Perilaku Gus Elham Yahya, PBNU Bentuk Satuan Tugas SAKA Jaga Marwah Dakwah Islam

Editor: Zainal Efendi
12 November 2025 | 19:40 WIB

Sinata.id - Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) angkat suara keras menyesalkan perilaku pendakwah Elham Yahya Luqman atau Gus Elham yang...

Baca SelengkapnyaDetails
profil gus elham yahya, pendakwah asal kediri yang viral usai videonya mencium anak perempuan. latar belakang, pesantren, dan dakwahnya.
News

Profil Gus Elham Yahya, Pendakwah yang Viral Karena Kasus Cium Bibir Anak Perempuan

Editor: Zainal Efendi
12 November 2025 | 19:29 WIB

Sinata.id - Nama Muhammad Elham Yahya Luqman Al-Maliki, atau yang akrab disapa Gus Elham Yahya, tengah menjadi perbincangan hangat publik...

Baca SelengkapnyaDetails
anggota dprd pematangsiantar, alex damanik salurkan bantuan kepada warga miskin yang sedang mencari keadilan akan bantuan sosial (bansos) yang nyaris tidak pernah menyentuhnya.
Pematangsiantar

Anggota DPRD Siantar Alex Damanik Bantu Warga Miskin Pencari Keadilan

Editor: Gunawan Purba
12 November 2025 | 18:41 WIB

Pematangsiantar, Sinata.id - Anggota DPRD Pematangsiantar, Alex Damanik salurkan bantuan kepada warga miskin yang sedang mencari keadilan akan bantuan sosial...

Baca SelengkapnyaDetails
pendakwah muda asal kediri, gus elham yahya luqman, viral usai videonya mencium anak perempuan tersebar di media sosial. wamenag tegaskan aksinya tak pantas.
News

Pendakwah Elham Yahya Luqman Dikecam Usai Video Cium Anak Perempuan Viral

Editor: Zainal Efendi
12 November 2025 | 17:45 WIB

Sinata.id - Video seorang pendakwah muda, Muhammad Elham Yahya Luqman atau yang akrab disapa Gus Elham, beredar luas di media...

Baca SelengkapnyaDetails

Berita Terbaru

Nasional

101.786 Guru Madrasah dan Agama Lulus PPG 2025, Kemenag Naikkan Tunjangan hingga Rp2 Juta

12 November 2025 | 19:56 WIB
News

Kecam Perilaku Gus Elham Yahya, PBNU Bentuk Satuan Tugas SAKA Jaga Marwah Dakwah Islam

12 November 2025 | 19:40 WIB
News

Profil Gus Elham Yahya, Pendakwah yang Viral Karena Kasus Cium Bibir Anak Perempuan

12 November 2025 | 19:29 WIB
Pematangsiantar

Anggota DPRD Siantar Alex Damanik Bantu Warga Miskin Pencari Keadilan

12 November 2025 | 18:41 WIB
News

Pendakwah Elham Yahya Luqman Dikecam Usai Video Cium Anak Perempuan Viral

12 November 2025 | 17:45 WIB
Nasional

Indonesia dan Arab Saudi Teken Kesepakatan Haji 2026

12 November 2025 | 17:31 WIB
News

Massa Serang Polres Dairi dengan Batu dan Botol, 10 Polisi Terluka

12 November 2025 | 17:21 WIB
News

Rotasi Jabatan di Polres Langsa, Kapolres Ingatkan Tantangan Narkoba dan Keamanan Sosial

12 November 2025 | 17:11 WIB
News

Polda Sumut Grebek Dua Tempat Hiburan Malam di Medan, 16 Pengunjung Positif Narkoba

12 November 2025 | 16:58 WIB
News

Polres Labuhanbatu Bongkar Sindikat Curanmor Lintas Kabupaten, 9 Pelaku Diciduk!

12 November 2025 | 16:46 WIB
Pematangsiantar

Potret Ketidakadilan di Siantar, Warga Miskin Tak Terima Bansos, Aspirasi “Terlantar” di DPRD

12 November 2025 | 14:17 WIB
Pematangsiantar

Frengki Boy Saragih: Periode Mendatang Partai Nasdem akan Jadi Ketua DPRD Pematangsiantar

12 November 2025 | 13:51 WIB
  • Indeks
  • Pedoman
  • Privacy
  • Redaksi
  • ToS
  • News Map
  • Site Map
Seedbacklink

© 2025

logo sinata id new


PT. SINAR KEADILAN UTAMA (SINATA)
Jl. Merpati V No 2, Kelurahan Pesanggrahan, Kecamatan Pesanggrahan, Jakarta Selatan, DKI Jakarta, 12320.

ALAMAT REDAKSI
Jl. Pdt. Justin Sihombing No. 162, Kelurahan Siopat Suhu, Kecamatan Siantar Timur, Pematangsiantar, 21139, Sumatera Utara.

📧 redaksisinata @ gmail.com

No Result
View All Result
  • Indeks
  • Headline
  • News
    • Nasional
    • Regional
    • Dunia
    • Pematangsiantar
    • Simalungun
  • Trending
  • Bisnis
    • Investasi
    • Keuangan
  • Sports
    • Bola
      • Liga Champions
      • Liga Inggris
      • Liga Italia
      • Liga Spanyol
  • Teknologi
    • AI
    • Aplikasi
    • Gadget
    • Game
  • Rileks
    • Gaya Hidup
    • Kesehatan
    • Entertainment
      • Seleb
    • Kolom
      • Religi
  • Wisata

© 2025

logo sinata id new


PT. SINAR KEADILAN UTAMA (SINATA)
Jl. Merpati V No 2, Kelurahan Pesanggrahan, Kecamatan Pesanggrahan, Jakarta Selatan, DKI Jakarta, 12320.

ALAMAT REDAKSI
Jl. Pdt. Justin Sihombing No. 162, Kelurahan Siopat Suhu, Kecamatan Siantar Timur, Pematangsiantar, 21139, Sumatera Utara.

📧 redaksisinata @ gmail.com