Sinata.id
  • Indeks
  • Headline
  • News
    • Nasional
    • Regional
    • Dunia
    • Pematangsiantar
    • Simalungun
  • Trending
  • Bisnis
    • Investasi
    • Keuangan
  • Sports
    • Bola
      • Liga Champions
      • Liga Inggris
      • Liga Italia
      • Liga Spanyol
  • Teknologi
    • AI
    • Aplikasi
    • Gadget
    • Game
  • Rileks
    • Gaya Hidup
    • Kesehatan
    • Entertainment
      • Seleb
    • Kolom
      • Religi
  • Wisata
No Result
View All Result
Sinata.id
No Result
View All Result
Sinata.id
No Result
View All Result
  • INDEKS
  • Headline
  • News
  • Trending
  • Regional
  • Nasional
  • Bisnis
  • Sports
  • Entertainment
  • Teknologi
  • Wisata
  • Religi

Untuk Tangani Masalah Perdata dan TUN, Bupati Simalungun dan Kajari Teken Kesepakatan

Editor: Gun Purba
27 Mei 2025 | 19:54 WIB
Rubrik: Simalungun
untuk tangani masalah perdata dan tun, bupati simalungun dan kajari teken kesepakatan

Simalungun, Sinata.id – Untuk menangani permasalahan hukum perdata dan tata usaha negara (TUN), Bupati Simalungun, Anton Achmad Saragih dan Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari), Irfan Hergianto tandatangani nota kesepakatan bersama.

Penandatanganan nota kesepakatan dilakukan di Kantor Kejaksaan Negeri (Kejari) Simalungun, Jalan Asahan Kecamatan Siantar, Simalungun, Sumatera Utara, Senin 26 Mei 2025.

Selain itu, nota kesepakatan dilakukan, juga untuk meningkatkan efektivitas pengawasan dan penegakan hukum. Serta untuk mencegah dan memberantas korupsi di wilayah Kabupaten Simalungun.

Hal lainnya, itu, juga untuk mendukung pembangunan daerah yang lebih transparan dan akuntabel. Sebagaimana terdapat 5 fungsi yang masuk dalam kesepakatan.

Kelimanya seperti fungsi penegakan hukum, bantuan hukum, pertimbangan hukum, pelayanan hukum khusus kepada masyarakat, dan tindakan hukum lainnya. Dalam hal ini, kejaksaan sebagai mediator.

Bupati Simalungun mengatakan, kesepakatan merupakan momentum yang baik untuk meningkatkan sinergitas antara Pemkab Simalungun dan Kejaksaan Negeri Simalungun.

Oleh karena itu, Bupati berharap, kerja sama yang telah dibangun dapat berjalan dengan baik dan optimal. Serta, diperlukan komitmen semua pihak secara terintegrasi dalam pelaksanaan, agar tujuan, cita cita dan harapan bersama, yakni dengan semangat baru menuju simalungun maju dapat terlaksana dengan baik.

Hal senada disampaikan Kajari Simalungun, Irfan Hergianto. Katanya, perjanjian kerja sama bukan sebatas seremonial. Tetapi memiliki makna, dan ke depan terjalin sinergitas yang lebih baik.

“Terimakasih juga kepada Pemkab Simalungun  dan Bupati Simalungun beserta jajaran atas kepercayaan kepada Kejari Simalungun, semoga dapat terjalin dan bermanfaat kepada Pemkab Simalungun dan masyarakat luas,” ucap Kajari. (*)

Berita Terkait

dalam perkara narkotika jenis sabu seberat 93,76 gram dan ekstasi 2 butir, jaksa penuntut umum (jpu) tuntut terdakwa anton alias asiong 13 tahun penjara pada sidang yang digelar di pengadilan negeri (pn) simalungun, senin 27 oktober 2025.
Simalungun

Kasus Sabu 93,76 Gram di Simalungun, Jaksa Tuntut Asiong 13 Tahun Penjara

Editor: Gun Purba
28 Oktober 2025 | 19:17 WIB

Simalungun, Sinata.id - Dalam perkara narkotika jenis sabu seberat 93,76 gram dan ekstasi 2 butir, Jaksa Penuntut Umum (JPU) tuntut...

Baca SelengkapnyaDetails
gambar ilustrasi. ai
Simalungun

Polisi Jadwalkan Pemanggilan Pelapor-Saksi Kasus Dugaan Pelecehan Seksual di Parapat View Hotel

Editor: Tumpal Pandapotan
27 Oktober 2025 | 20:32 WIB

Simalungun, Sinata.id - Polres Simalungun akan segera memanggil pelapor dan saksi dugaan pelecehan seksual yang disinyalir dilakukan oleh Manajer Parapat...

Baca SelengkapnyaDetails
petir menggelegar di jalan asahan, huta iii marihat tempel, nagori pematang sahkuda, kecamatan gunung malela, simalungun, senin 27 oktober 2025, sekira pukul 27.30 wib. dan tak lama kemudian, jerit histeris menjadi awal diketahui, bahwa ada kebakaran terjadi.
Simalungun

Petir Menggelegar dan Jerit Histeris Awal Kebakaran di Simalungun

Editor: Gunawan Purba
27 Oktober 2025 | 19:50 WIB

Simalungun, Sinata.id - Petir menggelegar di Huta III Marihat Tempel, Nagori Pematang Sahkuda, Kecamatan Gunung Malela, Simalungun, Senin 27 Oktober...

Baca SelengkapnyaDetails
tersangka ditangkap aparat kepolisian. ist
Simalungun

Rumah Pendeta di Simalungun Disatroni Maling, dari Tabung Gas sampai Laptop Diembat

Editor: Tumpal Pandapotan
27 Oktober 2025 | 14:53 WIB

Simalungun, Sinata.id - Polres Simalungun menciduk seorang tersangka pencurian dengan pemberatan (curat) yang meresahkan warga. Heri Surya Darma Bakti Purba...

Baca SelengkapnyaDetails
massa fsp kep spsi unjuk rasa di depan gerbang kawasan ekonomi khusus (kek) sei mangkei, nagori sei mangkei, kecamatan bosar maligas. massa mendesak pt alliance consumer product indonesia membatalkan pemutusan hubungan kerja (phk) karyawan.
Simalungun

SPSI Unjuk Rasa di KEK Sei Mangke, Desak PT Alliance Batalkan PHK

Editor: Gunawan Purba
27 Oktober 2025 | 14:34 WIB

Simalungun, Sinata.id - Massa FSP KEP SPSI unjuk rasa di depan gerbang Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Sei Mangkei, Nagori Sei...

Baca SelengkapnyaDetails

Berita Terbaru

Simalungun

Kasus Sabu 93,76 Gram di Simalungun, Jaksa Tuntut Asiong 13 Tahun Penjara

28 Oktober 2025 | 19:17 WIB
Pematangsiantar

PMKRI Siantar Gelar Donor Darah dan Cek Kesehatan Gratis

28 Oktober 2025 | 18:42 WIB
Pematangsiantar

Dituding Tak Disukai Kader, Timbul Lingga Justru Dapat Dukungan 8 PAC

28 Oktober 2025 | 18:18 WIB
Pematangsiantar

PWI Siantar Gelar UKW untuk Hasilkan Wartawan Profesional

28 Oktober 2025 | 17:41 WIB
Pematangsiantar

PWI Gelar UKW di Siantar Hotel, Sekjen Ingatkan Wartawan untuk Terus Belajar

28 Oktober 2025 | 13:51 WIB
Nasional

Gempal Berkekuatan 5.1 Guncang Pidie Aceh

28 Oktober 2025 | 13:13 WIB
Nasional

Banjir Merendam Sukabumi Ribuan Warga Mengungsi

28 Oktober 2025 | 13:01 WIB
Regional

Seratus Advokat Siap Tempur Usir TPL yang Dinilai Perampas Tanah Ulayat Batak

28 Oktober 2025 | 10:25 WIB
Regional

Dinas Kesehatan Sibolga Lakukan Pengukuran dan Publikasi Stunting

28 Oktober 2025 | 10:23 WIB
Regional

Sejumlah Tenaga Kesehatan Demo Kantor Bupati Tapteng

28 Oktober 2025 | 10:22 WIB
Regional

APBD Tapteng 2026 Turun Rp176 Miliar, Dampak Kebijakan Pemangkasan TKD

28 Oktober 2025 | 10:20 WIB
Regional

Pembangunan Kantor Bupati Tapteng Dinilai Tanpa Dasar Hukum

28 Oktober 2025 | 10:18 WIB
  • Indeks
  • Pedoman
  • Privacy
  • Redaksi
  • ToS
  • News Map
  • Site Map
Seedbacklink

© 2025

logo sinata id new


PT. SINAR KEADILAN UTAMA (SINATA)
Jl. Merpati V No 2, Kelurahan Pesanggrahan, Kecamatan Pesanggrahan, Jakarta Selatan, DKI Jakarta, 12320.

ALAMAT REDAKSI
Jl. Pdt. Justin Sihombing No. 162, Kelurahan Siopat Suhu, Kecamatan Siantar Timur, Pematangsiantar, 21139, Sumatera Utara.

📧 redaksisinata @ gmail.com

No Result
View All Result
  • Indeks
  • Headline
  • News
    • Nasional
    • Regional
    • Dunia
    • Pematangsiantar
    • Simalungun
  • Trending
  • Bisnis
    • Investasi
    • Keuangan
  • Sports
    • Bola
      • Liga Champions
      • Liga Inggris
      • Liga Italia
      • Liga Spanyol
  • Teknologi
    • AI
    • Aplikasi
    • Gadget
    • Game
  • Rileks
    • Gaya Hidup
    • Kesehatan
    • Entertainment
      • Seleb
    • Kolom
      • Religi
  • Wisata

© 2025

logo sinata id new


PT. SINAR KEADILAN UTAMA (SINATA)
Jl. Merpati V No 2, Kelurahan Pesanggrahan, Kecamatan Pesanggrahan, Jakarta Selatan, DKI Jakarta, 12320.

ALAMAT REDAKSI
Jl. Pdt. Justin Sihombing No. 162, Kelurahan Siopat Suhu, Kecamatan Siantar Timur, Pematangsiantar, 21139, Sumatera Utara.

📧 redaksisinata @ gmail.com