Sinata.id
  • Indeks
  • Headline
  • News
    • Nasional
    • Regional
    • Dunia
    • Pematangsiantar
    • Simalungun
  • Trending
  • Bisnis
    • Investasi
    • Keuangan
  • Sports
    • Bola
      • Liga Champions
      • Liga Inggris
      • Liga Italia
      • Liga Spanyol
  • Teknologi
    • AI
    • Aplikasi
    • Gadget
    • Game
  • Rileks
    • Gaya Hidup
    • Kesehatan
    • Entertainment
      • Seleb
    • Kolom
      • Religi
  • Wisata
No Result
View All Result
Sinata.id
No Result
View All Result
Sinata.id
No Result
View All Result
  • INDEKS
  • Headline
  • News
  • Trending
  • Regional
  • Nasional
  • Bisnis
  • Sports
  • Entertainment
  • Teknologi
  • Wisata
  • Religi

Isu Redenominasi Memanas, Purbaya: Jangan Salah Alamat, Bukan Wewenang Kami

Editor: Ariami Tambunan
14 November 2025 | 18:43 WIB
Rubrik: Keuangan
pemerintah menegaskan kebijakan redenominasi rupiah sepenuhnya menjadi kewenangan bank indonesia, bukan kementerian keuangan.

Pemerintah menegaskan kebijakan redenominasi rupiah sepenuhnya menjadi kewenangan Bank Indonesia, bukan Kementerian Keuangan. (Ilustrasi)

Sinata.id – Isu redenominasi rupiah kembali memanas dan memenuhi ruang diskusi publik. Namun di tengah derasnya spekulasi, Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa menegaskan bahwa Kementerian Keuangan tidak memegang pedal gas maupun rem untuk kebijakan penyederhanaan nominal rupiah tersebut. Otoritas penuh berada di Bank Indonesia.

Purbaya menyampaikan penegasan itu dalam forum diskusi di kantornya, Jumat (14/11/2025), merespons pertanyaan mengenai arah kebijakan pemerintah.

Ia memastikan Kemenkeu hanya mencatat rencana tersebut di dokumen resmi karena memang sudah masuk ke Program Legislasi Nasional 2025–2029.

“Redenominasi bukan wewenang kami. Nanti Bank Indonesia yang menjalankan. Kami hanya memasukkannya ke PMK karena sudah masuk Prolegnas. Strateginya? Saya tidak tahu. Itu domain bank sentral,” ujarnya.

Pernyataan itu sekaligus menepis anggapan bahwa pemerintah tengah menyiapkan langkah-langkah teknis atau mematangkan rencana pelaksanaannya.

Purbaya meminta publik tidak mengaitkan isu tersebut dengan Kemenkeu.

“Jangan salah alamat. Kalau redenominasi, tanya Bank Indonesia. Jangan saya yang disalahkan,” katanya sembari berkelakar.

Baca Juga: Redenominasi Rupiah: Langkah Non-Mendesak, Tapi Penting untuk Citra dan Efisiensi Ekonomi

Bank Indonesia: Redenominasi Perlu Momentum Tepat dan Persiapan Teknis yang Panjang

Bank Indonesia sebelumnya telah memberi sinyal serupa. Kepala Departemen Komunikasi BI Ramdan Denny Prakoso menegaskan bahwa redenominasi tidak bisa dikebut. Dibutuhkan stabilitas ekonomi, kesiapan sistem pembayaran, perangkat hukum, dan koordinasi lintas lembaga.

Gubernur BI Perry Warjiyo menambahkan, fokus utama BI saat ini adalah menjaga stabilitas dan pertumbuhan ekonomi.

“Redenominasi butuh waktu, butuh timing yang tepat, dan persiapan lebih panjang. Saat ini kami fokus jaga stabilitas rupiah,” ujar Perry saat rapat dengan Komisi XI DPR.

1 2 3 Halaman Selanjutnya »
Tags: Menteri KeuanganPurbaya Yudhi SadewaRedenominasi

Berita Terkait

apa itu panda bonds? instrumen utang berdenominasi renminbi ini ramai diberitakan akan diterbitkan indonesia.
Keuangan

Apa Itu Panda Bonds? Isu yang Kini Ramai Dibahas hingga Kagetkan Menteri Purbaya

Editor: Ariami Tambunan
14 November 2025 | 18:00 WIB

Sinata.id - Isu penerbitan Panda Bonds kembali mencuat di media internasional, namun Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa memastikan pemerintah Indonesia...

Baca SelengkapnyaDetails
pemerintah indonesia membantah isu penerbitan panda bonds. menkeu purbaya yudhi sadewa menegaskan tidak ada rencana.
Keuangan

Menkeu Purbaya Bantah Keras Isu Panda Bonds: Saya Saja Baru Dengar!

Editor: Ariami Tambunan
14 November 2025 | 17:51 WIB

Sinata.id - Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa akhirnya angkat suara terkait ramai kabar internasional yang menyebut Indonesia siap menerbitkan Panda...

Baca SelengkapnyaDetails
menkeu purbaya yudhi sadewa membuka peluang permanenisasi pph final umkm 0,5% bagi pelaku usaha kecil yang memenuhi kriteria.
Keuangan

Menkeu Buka Peluang PPh Final UMKM 0,5% Jadi Permanen

Editor: Ariami Tambunan
14 November 2025 | 17:38 WIB

Sinata.id - Pemerintah kembali menggeser dinamika kebijakan perpajakan UMKM setelah Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa membuka peluang permanenisasi tarif PPh...

Baca SelengkapnyaDetails
redenominasi rupiah bukan langkah mendesak, tapi penting untuk efisiensi sistem moneter dan citra stabilitas ekonomi indonesia. pemerintah targetkan ruu redenominasi rampung 2027.
Keuangan

Redenominasi Rupiah: Langkah Non-Mendesak, Tapi Penting untuk Citra dan Efisiensi Ekonomi

Editor: Ariami Tambunan
7 November 2025 | 17:38 WIB

Sinata.id - Bayangkan bangun suatu pagi dan mendapati harga secangkir kopi bukan lagi Rp20.000, melainkan Rp20. Bukan karena nilai uang...

Baca SelengkapnyaDetails
bni catat laba bersih rp15,12 triliun pada kuartal iii 2025, ditopang pertumbuhan kredit 10,5% dan lonjakan transaksi aplikasi wondr by bni.
Keuangan

BNI Catat Laba Rp15,12 Triliun di Kuartal III 2025

Editor: Ariami Tambunan
24 Oktober 2025 | 13:48 WIB

Sinata.id - PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk (BBNI), sepanjang sembilan bulan pertama tahun 2025, sukses mengantongi laba bersih Rp15,12...

Baca SelengkapnyaDetails

Berita Terbaru

News

5 Turis China Tewas di Buleleng Akibat Minibus Wisata Terpental-Tabrak Pohon

14 November 2025 | 19:17 WIB
News

Aresty Gunar Tinarga, Istri Pegawai Pajak Dimutilasi, Pelaku Tukang Bangunan Terlilit Judol

14 November 2025 | 19:03 WIB
Keuangan

Isu Redenominasi Memanas, Purbaya: Jangan Salah Alamat, Bukan Wewenang Kami

14 November 2025 | 18:43 WIB
Nasional

Kemenkeu Siapkan Rekrutmen CASN Besar-besaran 2025–2029, Kuota Total Tembus 19.500 Formasi

14 November 2025 | 18:27 WIB
News

Polisi Bongkar Jaringan Perdagangan Satwa Dilindungi di Medan

14 November 2025 | 18:14 WIB
Keuangan

Apa Itu Panda Bonds? Isu yang Kini Ramai Dibahas hingga Kagetkan Menteri Purbaya

14 November 2025 | 18:00 WIB
Keuangan

Menkeu Purbaya Bantah Keras Isu Panda Bonds: Saya Saja Baru Dengar!

14 November 2025 | 17:51 WIB
Keuangan

Menkeu Buka Peluang PPh Final UMKM 0,5% Jadi Permanen

14 November 2025 | 17:38 WIB
Nasional

Iklan Media Sosial Ungkap Jejak Balpres dari China, Purbaya: Segera Kita Sikat!

14 November 2025 | 17:29 WIB
Nasional

Purbaya Temukan Manipulasi Harga Tak Masuk Akal di Dokumen Impor Bea Cukai: Gila!

14 November 2025 | 17:16 WIB
Nasional

Pecatan Jaksa Mengaku Asisten Jaksa Agung Diamankan Tim Intel Kejagung

14 November 2025 | 17:11 WIB
Nasional

Purbaya Blacklist Importir Balpres, Sinyal Perang Terhadap Thrifting Ilegal

14 November 2025 | 17:05 WIB
  • Indeks
  • Pedoman
  • Privacy
  • Redaksi
  • ToS
  • News Map
  • Site Map
Seedbacklink

© 2025

logo sinata id new


PT. SINAR KEADILAN UTAMA (SINATA)
Jl. Merpati V No 2, Kelurahan Pesanggrahan, Kecamatan Pesanggrahan, Jakarta Selatan, DKI Jakarta, 12320.

ALAMAT REDAKSI
Jl. Pdt. Justin Sihombing No. 162, Kelurahan Siopat Suhu, Kecamatan Siantar Timur, Pematangsiantar, 21139, Sumatera Utara.

📧 redaksisinata @ gmail.com

No Result
View All Result
  • Indeks
  • Headline
  • News
    • Nasional
    • Regional
    • Dunia
    • Pematangsiantar
    • Simalungun
  • Trending
  • Bisnis
    • Investasi
    • Keuangan
  • Sports
    • Bola
      • Liga Champions
      • Liga Inggris
      • Liga Italia
      • Liga Spanyol
  • Teknologi
    • AI
    • Aplikasi
    • Gadget
    • Game
  • Rileks
    • Gaya Hidup
    • Kesehatan
    • Entertainment
      • Seleb
    • Kolom
      • Religi
  • Wisata

© 2025

logo sinata id new


PT. SINAR KEADILAN UTAMA (SINATA)
Jl. Merpati V No 2, Kelurahan Pesanggrahan, Kecamatan Pesanggrahan, Jakarta Selatan, DKI Jakarta, 12320.

ALAMAT REDAKSI
Jl. Pdt. Justin Sihombing No. 162, Kelurahan Siopat Suhu, Kecamatan Siantar Timur, Pematangsiantar, 21139, Sumatera Utara.

📧 redaksisinata @ gmail.com